Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Esteban Ocon Soal Kabar Bakal Dipinang Tim Juara F1 Musim 2017

By Any Hidayati - Senin, 19 Maret 2018 | 20:17 WIB
Penggemar cilik Formula 1, Evan Jonatan, memerhatikan Esteban Ocon (Force India) di sela penyelenggaraan GP Malaysia di Sirkuit Sepang, Minggu (1/10/2017).
ANJU CHRISTIAN/BOLASPORT.COM
Penggemar cilik Formula 1, Evan Jonatan, memerhatikan Esteban Ocon (Force India) di sela penyelenggaraan GP Malaysia di Sirkuit Sepang, Minggu (1/10/2017).

Kian santernya rumor Esteban Ocon bakal dipinang tim Mercedes ditanggapi santai oleh sang pebalap.

Esteban Ocon yang saat ini membela tim Force India cuma menjawab ringan ketika ditanya perihal kabar tersebut.

"Kita lihat saja nanti," ujar Ocon yang dikutip BolaSport.com dari Express.

(Baca Juga: Valtteri Bottas Dapat Peringatan dari Bos Mercedes Soal Performa pada 2018)

Pebalap 21 tahun itu tidak mau berpikir terlalu jauh karena saat ini masih ingin fokus di Force India.

Namun, bukan tidak mungkin kabar bakal dipinang tim juara Formula 1 musim 2017 tersebut menjadi kenyataan.

"Untuk sekarang saya bagian dari Force India. Namun, karier saya jika dikelola oleh Mercedes, maka saya seperti berada di tempat yang tepat," kata Ocon.

Ocon juga tidak menampik kemungkinan menjadi rekan satu tim Lewis Hamilton.

(Baca Juga: Ogah Memikirkan Peluang Gabung Mercedes, Esteban Ocon Lebih Pilih Lakukan Hal Ini)

"Jika saya melakukan yang terbaik, selalu ada banyak kemungkinan," lanjut pebalap Prancis tersebut.

Tahun lalu, Force India hanya finis di urutan keempat pada klasemen akhir konstruktor F1 2017 di bawah Mercedes, Ferrari, dan Red Bull.

Sementara itu, Esteban Ocon menuntaskan musim 2017 di urutan ke-8 klasemen akhir pebalap.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : express.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Masalah Taktik, Ini yang Bikin Debut Ruben Amorim di Man United Tak Mulus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X