Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

F1 GP Australia 2018 - Gagal Masuk 10 Besar di Kualifikasi, Fernando Alonso Tetap Senang

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 24 Maret 2018 | 17:09 WIB
Pebalap McLaren, Fernando Alonso, mengikuti sesi kualifikasi F1 GP Australia di Sirkuit Melbourne, Australia pada Sabtu (24/3/2018).
DOK. MCLAREN
Pebalap McLaren, Fernando Alonso, mengikuti sesi kualifikasi F1 GP Australia di Sirkuit Melbourne, Australia pada Sabtu (24/3/2018).

Pebalap McLaren, Fernando Alonso, memang gagal lolos ke fase akhir kualifikasi F1 GP Australia, Sabtu (24/3/2018), namun bukan berarti hal itu membuatnya berhenti tersenyum.

"Saya sangat senang dengan bagaimana kualifikasinya dimulai. Anda selalu ingin tahu posisi Anda dan saya kira kami sangat cepat," kata Alonso dikutip BolaSport.com dari Motorsport.

Langkah Fernando Alonso harus terhenti di kualifikasi 2 (Q2) setelah gagal masuk posisi 10 besar.

Alonso mencatat waktu lap 1 menit 23,692 detik dan tertinggal hampir 2,528 detik dari sang pole positioner, Lewis Hamilton (Mercedes).

Namun pebalap dua kali juara F1 itu tidak terlalu ambil pusing dan melihat sisi positif dari penampilannya di kualifikasi 1 (Q1) dan 2 (Q2).

(Baca Juga: Penambahan Halo Rusak Siaran F1, Netizen: Kami Nonton Apa?)

Menurutnya, hasil tersebut sudah bagus sebagai sebuah permulaan mengingat timnya baru saja menggunakan mesin buatan Renault di musim ini.

"Dalam Q1 dan Q2 kami selalu berada di antara posisi ketujuh dan ke-12," ujar Alonso.

"Sebagai sebuah permulaan itu hebat karena kami masih akan mendapat banyak pembaruan mulai sekarang dan integrasi yang perlu dilakukan," ucap dia menambahkan.

Hasil yang diraihnya di kualifikasi tersebut membawa Alonso start dari posisi ke-11.

Namun Alonso punya kesempatan untuk start dari posisi 10 besar jika pebalap Mercedes, Valtteri Bottas (Mercedes) mendapat penalti.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Seru Drama 5 Gol, Liverpool Susah Payah Jinakkan Tim Juru Kunci

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X