Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Menunggu Lama, Lewis Hamilton bakal Kembali ke Sirkuit Catalunya setelah Menangi GP Spanyol

By Akbar Rosidianto - Selasa, 15 Mei 2018 | 03:22 WIB
Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton (tengah) berpose di podium seusai menjadi pemenang pada GP Spanyol yang berlangsung di Circuit de Barcelona Catalunya, Minggu (13/5/2018).
LLUIS GENE/AFP PHOTO
Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton (tengah) berpose di podium seusai menjadi pemenang pada GP Spanyol yang berlangsung di Circuit de Barcelona Catalunya, Minggu (13/5/2018).

Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton tak mau bersenang-senang setelah menang balapan. Dia bahkan akan kembali turun ke lintasan untuk menguji coba mobilnya.  

Lewis Hamilton tidak mau mengendurkan perjuangannya setelah berhasil menjuarai seri balap F1 GP Spanyol pada Minggu (13/5/2018).

Pebalap berusia 33 tahun itu malah kembali mengendarai mobil Mercedes F1 W09 untuk melakukan uji coba.

Hamilton saat ini masih berada di kota Barcelona, Spanyol, dan akan melakoni sesi uji coba di Sirkuit Catalunya.

(Baca Juga : Mike Tyson Tidak Yakin Film Biografinya akan Mendapat Tanggapan Positif, Kok Bisa?)

"Kami ada sesi uji coba pekan ini. Saya akan mencoba, akan bekerja, kami tidak akan berhenti," kata Hamilton dikutip Bolasport.com dari Planetf1.

Hamilton akan kembali mengaspal di sirkuit pada Selasa (15/5/2018) ini. Sementara rekan satu timnya, Valtteri Bottas, akan turun pada keesokan harinya.

Sementara itu, Hamilton masih memuncaki klasemen sementara F1 2018 setelah berhasil meraih poin penuh dari balapan GP Spanyol kemarin.

( Baca Juga : Ini 3 Momen Mendebarkan Saat F1 GP Spanyol, Nomor Dua Paling Seru)

Saat ini Hamilton mengoleksi 95 poin dan unggul 17 poin dari pebalap terdekat, Sebastian Vettel (Ferrari).

Selanjutnya Hamilton dan pebalap lainnya akan kembali berkompetisi pada seri balap F1 berikutnya di Sirkuit Monaco, Monte Carlo, Monaco pada 25-27 Mei 2018.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : planetf1.com, twitter.com/mercedesAMGF1
REKOMENDASI HARI INI

Berkat PSSI, 2000 Suporter Timnas Indonesia akan Datang ke Bahrain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
8
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Udinese
7
13
4
Juventus
6
12
5
Milan
6
11
6
Torino
7
11
7
Empoli
6
10
8
Lazio
6
10
9
Atalanta
7
10
10
Roma
6
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X