Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

GP Canada akan Jadi Balapan Spesial bagi Fernando Alonso

By Akbar Rosidianto - Selasa, 5 Juni 2018 | 17:30 WIB
Dua pebalap McLaren, Stoffel Vandoorne (kiri) dan Fernando Alonso, ketika bersiap-siap untuk menghadapi seri balap GP Monaco di Circuit de Monaco, Monte Carlo, Monako, Jumat (25/5/2018).
DOK. MCLAREN
Dua pebalap McLaren, Stoffel Vandoorne (kiri) dan Fernando Alonso, ketika bersiap-siap untuk menghadapi seri balap GP Monaco di Circuit de Monaco, Monte Carlo, Monako, Jumat (25/5/2018).

Pebalap McLaren, Fernando Alonso, punya alasan untuk termotivasi jelang balapan Formula 1 (F1) GP Canada pada Minggu (10/6/2018).

Akhir pekan ini pebalap negeri matador itu bakal merayakan balapan ke-300 di Sirkuit Gilles Villeneuve, Montreal, Kanada.

Maka dari itu, Fernando Alonso memiliki motivasi yang berbeda ketimbang saat menghadapi seri balap lainnya.

Meski merasa termotivasi, Alonso tetap waspada dan menganggap balapan GP Canada tidak akan berjalan mudah.

(Baca Juga : Ini Kritikan Keras Nico Rosberg terhadap Regulasi Baru Formula 1)

"Akhir pekan ini, saat saya merayakan balapan ke-300 saya," ujar Alonso dinukil Bolasport.com dari Formula Spy.

Ini akan menjadi sirkuit terberat kami, tetapi kami berkembang dengan paket kami di setiap balapan," kata juara F1 dua kali itu.

Fernando Alonso memang menjadi salah satu pebalap yang disegani di ajang F1.

Keberhasilan Alonso menjadi juara F1 pada 2005 dan 2006 berhasil memutus dominasi pebalap legendaris, Michael Schumacher, saat itu.

Sayangnya kesuksesan Alonso seakan terhenti semenjak meraih gelar juara keduanya tersebut.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : formulaspy.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol - Cuma Jumpa Tim Kroco, Selisih Poin Barcelona dan Real Madrid Berpotensi Tak Berubah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X