Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pebalap Akademi Ferrari Diproyeksikan Gantikan Kimi Raikkonen untuk Musim Depan

By Samsul Ngarifin - Jumat, 22 Juni 2018 | 17:41 WIB
Pebalap tim Sauber F1, Charles Leclerc setelah menjalani sesi kualifikasi dua (Q2) GP Spanyol pada Sabtu (12/5/2018)
instagram.com/charles_leclerc7
Pebalap tim Sauber F1, Charles Leclerc setelah menjalani sesi kualifikasi dua (Q2) GP Spanyol pada Sabtu (12/5/2018)

Pebalap tim Sauber, Charles Leclerc (Monaco), dikabarkan bakal diproyeksikan sebagai pebalap tim Ferrari pada musim depan.

Pebalap berusia 20 tahun itu nantinya akan menggantikan posisi Kimi Raikkonen sebagai tandem Sebastian Vettel.

Kimi Raikkonen saat ini memiliki kontrak yang akan berakhir pada pengujung tahun ini setelah pada awal musim 2018 hanya mendapat perpanjangan kontrak satu tahun.

Bahkan Presiden Ferrari, Sergio Marchionne, jauh hari sudah mengindikasikan jika musim ini bisa menjadi musim terakhir pebalap Finlandia itu.

Sebelumnya sempat tersiar kabar jika pabrikan Italia itu mengincar pebalap tim Red Bull Racing, Daniel Ricciardo.

(Baca Juga: MotoGP Terancam Mengalami Penurunan Jumlah Pebalap pada Musim 2019)

Namun, Ferrari menganggap jika Daniel Ricciardo terlalu mahal mengingat gaji Sebastian Vettel juga tinggi.

Andai benar bakal mempromosikan Charles Leclerc sebagai pebalapnya musim depan, ini menjadi gebrakan baru bagi Ferrari.

Pasalnya, selama ini Ferrari terkenal selalu menurunkan pebalap yang memiliki pengalaman di ajang Formula 1.

Pebalap tim Sauber itu merupakan pebalap didikan Ferrari Driver Academy dan sudah meraih gelar juara pada ajang GP3 dan Formula 2.

Musim ini, penampilan Charles Leclerc sedang mengalami peningkatan seusai meraih poin pada tiga balapan dalam empat seri terakhir.

(Baca Juga: Legenda Suzuki Angkat Bicara soal Perekrutan Joan Mir)

Sementara itu, Kimi Raikkonen malah mengalami penurunan performa setalah dua seri terakhir finis luar urutan tiga besar.

Charles Leclerc mengaku tersanjung dianggap sebagai pebalap masa depan Ferari.

"Itu membuat saya tersenyum, tapi di saat yang sama itu belum terasa realistis untuk saya," kata Charles Leclerc dikutip BolaSport.com dari Motorsport.

"Saya baru akan memikirkan tahun depan ketika waktunya sudah tepat. Mudah-mudahan kami punya peluang untuk mendapatkan kursi itu," tuturya.

Jika pada akhirnya di kontrak Ferrari, Charles Leclerc akan menjadui pebalap akademi Ferrari pertama yang berkesempatan membela pabrikan berlogo kuda jingkrak itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kualitas Wasit Meningkat, Yoshimi Ogawa Akui Komunikasi PSSI dan Klub Makin Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X