Liga-liga di Eropa kembali digelar setelah laga internasional usai.
Tim-tim di Eropa kembali bersaing untuk mempertahankan atau memperbaiki posisi di liga masing-masing.
Dilansir BolaSport.com dari Squawka, inilah 5 hal yang mungkin anda lewatkan dari sepak bola Eropa pekan ini.
5. Thomas Rosicky cetak gol unik
Musim ini Thomas Rosicky kembali bermain untuk tim masa mudanya, Sparta Praha.
Pertandingan tersebut menjadi yang pertama bagi Rosicky untuk tim asal Republik Ceska itu setelah 17 tahun.
Gol tersebut juga menjadi yang pertama bagi Rosicky setelah 17 untuk Sparta Praha, dan menariknya gol tersebut terjadi pada menit ke-17.
First start for 17 years
First goal in 17 yearsThe minute Tomas Rosicky scored in for Sparta Prague? 17th. pic.twitter.com/mTPEWulCmT
— Squawka News (@SquawkaNews) September 10, 2017
4. Rambut aneh Goran Pandev
Goran Pandev telah lama malang-melintang di Liga Italia.
Pandev yang kini bermain untuk Genoa menjadi sorotan, bukan karena permainan melainkan karena penampilan.
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | Squawka.com, Twitter.com |
Komentar