Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pemain Juventus dan Manchester United Ini Sebut Liga China Tak Akan Bisa Jadi yang Terbaik

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 21 September 2017 | 23:49 WIB
Pemain Shanghai Shenhua, Carlos Tevez.
STR/AFP
Pemain Shanghai Shenhua, Carlos Tevez.

Penyerang Shanghai Shenhua, Carlos Tevez, menyebut Liga China tak akan bisa menjadi liga elit walau untuk 50 tahun ke depan.

Tevez baru menghabiskan waktu 9 bulan di China setelah pindah dari Boca Juniors pada Januari lalu.

Meski bermain di Liga China, Tevez justru menyatakan ketidakpuasannya kepada persepakbolaan di Negeri Tirai Bambu itu.

"Di Amerika Selatan dan Eropa, pemain sepak bola berlatih sejak kecil. Tapi tidak di sini," kata Tevez seperti dilansir BolaSport.com dari ESPN.


Pemain Shanghai Shenhua, Carlos Tevez, saat beraksi dalam laga menghadapi Jiangsu Suning. Tevez menjadi salah nama top yang didatangkan ke Liga China.(STR/AFP)

"Fan dan permainan di sini tidak sama dengan di Eropa, saya rasa China tak akan menyamai Eropa walau dalam 50 tahun ke depan," pungkasnya.

Tevez hanya bermain dalam 13 pertandingan dan menyarangkan 3 gol dalam waktu 9 bulan yang ia habiskan di China.

Pemain berusia 33 tahun itu banyak berkutat dengan cedera betis.

(Baca Juga: Inilah Daftar Nominasi Bocah Ajaib 2017, Siapa Pemain Favoritmu?)

Eks pemain Manchester United dan Juventus itu pun dikabarkan akan kembali ke Argentina karena tidak nyaman bermain di China.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : Espnfc.us

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X