Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terobsesi dengan Real Madrid, Penyerang Bayern Muenchen Bertingkah Seperti Ini

By Scholastica Novena M.P.K - Selasa, 3 Oktober 2017 | 01:05 WIB
Ekspresi penyerang FC Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, saat melawan Vfl wolfsburg pada pertandingan Liga Jerman di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, Sabtu (23/9/2017) dini hari WIB.
GUENTER SCHIFFMANN/AFP
Ekspresi penyerang FC Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, saat melawan Vfl wolfsburg pada pertandingan Liga Jerman di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, Sabtu (23/9/2017) dini hari WIB.

Penyerang jangkung Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, melakukan tingkah yang mengindikasikan bahwa ia ingin pindah ke Real Madrid.

 Pasca hengkangnya Carlo Ancelotti dari Muenchen, media Jerman gencar memberitakan kepindahan Lewandowski ke Real Madrid.

Dilansir BolaSport.com dari AS, Penyerang asal Polandia tersebut bahkan disebut terobsesi untuk pindah ke klub Spanyol tersebut.

Hal tersebut didasarkan pada kabar bahwa Lewandowski mengambil kursus bahasa Spanyol agar mampu beradaptasi di Santiago Bernabeu.

Kursus bahasa Spanyol tersebut diduga sebagai persiapan penyerang FC Hollywood untuk mendorong kepindahan ke Real Madrid.

(Baca juga: Miris! Ternyata Konflik di Manchester City Seperti Ini)


Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowsli, merayakan gol bersama rekan setimnya seusai mencetak gol kedua ke gawang Mainz dalam laga lanjutan Liga Jerman 2017-2018 di Muenchen, Jerman, pada 16 September 2017.(GUENTER SCHIFFMANN/AFP)

Pada awal minggu lalu, Lewandowski ternyata mendapat teguran di depan umum oleh CEO Muenchen, Karl-Heinz Rummenigge, pasca pernyataannya di media.

"Bayern harus bisa mencapai sesuatu yang baru dan kreatif jika klub ingin tetap menjaga pemain bintang di sini," ujar Lewandowski dalam wawancara dengan sebuah media.

(Baca juga: Striker Baru Arsenal Ini Terkejut dan Menilai Para Wasit Liga Inggris Berbahaya)

Pernyataan Lewandowski tersebut diduga merupakan ungkapan kekecewaan pada rekan-rekan di Muenchen yang tak membantunya memenangi Golden Boots pada tahun lalu.

Selain bahasa, perilaku "nakal" Lewandowski tersebut makin mengindikasikan obsesinya untuk hengkang kemudian bergabung dengan Real Madrid.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : As.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Sendiri Ogah Lihat Permainan Tim, AC Milan Cari Aman tetapi Masih Ngimpi Scudetto

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X