Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Imbas Pembunuhan Tokoh Penting, Laga Korea Utara dan Malaysia Terpaksa Diungsikan ke Thailand

By Putra Rusdi Kurniawan - Selasa, 24 Oktober 2017 | 22:22 WIB
Pelatih Malaysia Nelo Vingada (tengah) memberi arahan kepada para pemainnya.
NEW STRAITS TIME
Pelatih Malaysia Nelo Vingada (tengah) memberi arahan kepada para pemainnya.

Pertandingan Korea Utara kontra Malaysia di ajang Kualifikasi Piala Asia harus dimainkan di tempat netral, yaitu di Thailand karena kondisi politik kedua negara yang kurang kondusif.

Dilansir BolaSport.com dari Goal, keputusan memindahkan pertandingan di Thailand sebagai tempat netral diumumkan oleh AFC pada Selasa (24/10/2017).

Sebelumnya terjadi ketegangan antara Malaysia dan Korea Utara akibat pembunuh Kim Jong Nam yang merupakan saudara tiri pemimpin Korea Utara Kim Jong Un di bandara Internasional Kuala Lumpur pada Januari.

Setelah kejadian tersebut Malaysia melarang seluruh warga negaranya bepergian ke Korea Utara termasuk timnas Sepak bola meraka.

(Baca Juga: Daftar Lengkap Penerima Penghargaan di FIFA Football Award Edisi 2017 )

Laga Korea Utara kontra Malaysia ini seharusnya dilaksanakan pada 28 Maret di Pyongyang, namun terus tertunda akibat ketegangan hubungan kedua negara.

Pihak AFC akhirnya memutuskan pertandingan Kualifikasi Piala Asia 2019 ini akan dilaksanakan pada tanggal 10 November.

Di laga ini, Korea Utara kan berstatus sebagai tuan rumah.

Tiga hari kemudian pertandingan antara Korea Utara dan Malaysia akan tetap dilangsungkan di Thailand dengan status Malaysia sebagai tuan rumah.

"Kami sangat berterima kasih atas dukungan dari Asosiasi Sepak Bola Thailand dalam menyetujui untuk menjadi tuan rumah bagi dua pertandingan ini," kata Sekretaris Jenderal AFC, Windsor John.


Editor : Hery Prasetyo
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X