Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSG Awasi Pemain Lewat GPS Selama Libur Kompetisi

By Ade Jayadireja - Selasa, 26 Desember 2017 | 23:24 WIB
Penyerang PSG, Neymar (kiri), melakukan selebrasi bersama rekan setimnya, Edinson Cavani, seusai mencetak gol dari titik penalti ke gawang Bordeaux dalam laga lanjutan Liga Prancis 2017-2018 di Stadion the Parc des Princes, Paris, Prancis, pada 30 September 2017.
CHRISTOPHE SIMON/AFP
Penyerang PSG, Neymar (kiri), melakukan selebrasi bersama rekan setimnya, Edinson Cavani, seusai mencetak gol dari titik penalti ke gawang Bordeaux dalam laga lanjutan Liga Prancis 2017-2018 di Stadion the Parc des Princes, Paris, Prancis, pada 30 September 2017.

Paris Saint-Germain (PSG) mengandalkan kemajuan teknologi untuk mengontrol pemainnya selama libur kompetisi.

Para anggota skuat PSG diberi libur Natal dan Tahun Baru selama sekitar 10 hari.

Selama masa rehat, seperti kabar dari Le Parisien yang dikutip BolaSport.com, kubu PSG memonitor aktivitas pemain lewat alat Global Positioning System atau GPS.

Dengan alat tersebut, mereka jadi bisa mengetahui setiap lokasi yang dikunjungi Neymar cs, termasuk restoran.

(Baca juga: Pep Guardiola: Tak Betah di Man City? Silakan Pergi)

Hal tersebut dilakukan klub agar para pemain tidak mengalami kelebihan berat badan.

Pemain-pemain PSG akan kembali berkumpul dalam sesi latihan pada 2 Januari 2018.

Lima hari berselang, sang raksasa Paris bakal turun menghadapi Rennes dalam ajang Piala Prancis.

(Baca juga: AS Roma Tanpa Pemain Baru pada Bursa Januari 2018)

Untuk Liga Prancis, PSG kini memuncaki klasemen sementara setelah melewati 19 pertandingan.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Porto Vs Man United - 3 Poin Jadi Harga Mati buat Pasukan Erik ten Hag

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X