Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pierre-Emerick Aubameyang Tertekan karena Rumor Bursa Transfer

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 28 Desember 2017 | 23:02 WIB
Ekspresi penyerang Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang, saat berhadapan dengan Borussia Moenchengladbach dalam laga lanjutan Liga Jerman di Stadion Signal Iduna Park, Sabtu (23/9/2017).
PATRIK STOLLARZ/AFP
Ekspresi penyerang Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang, saat berhadapan dengan Borussia Moenchengladbach dalam laga lanjutan Liga Jerman di Stadion Signal Iduna Park, Sabtu (23/9/2017).

Presiden Borussia Dortmund, Reinhard Rauball, iba dengan penyerang klub tersebut, Pierre-Emerick Aubameyang. Kenapa demikian?

Pierre-Emerick Aubameyang dianggap Reinhard Rauball mengalami tekanan mental karena beragam rumor transfer yang dikait-kaitkan dengannya.

(Baca Juga: Philippe Coutinho, Pangeran Gol Jarak Jauh Liverpool)

Seperti diketahui, penyerang asal Gabon itu disebut akan hengkang ke Real Madrid, AC Milan, serta ke Liga Super China.

"Auba telah bermain dengan sangat baik dan dia bahkan jadi pencetak gol terbanyak Liga Jerman. Dia orang yang baik, tetapi ada kalanya dia tertekan dengan tawaran yang datang," kata Rauball, dikutip BolaSport.com dari Goal.

Namun, Rauball bisa mengerti situasi Aubameyang.

"Kalau melihat jumlah yang disodorkan, akan sulit untuk tidak stres," ujar Rauball lagi.

Aubameyang bukan tanpa alasan menjadi incaran banyak klub.

(Baca juga: Mercurial Puro Fenomeno, Sepatu yang Menghubungkan Ronaldo dan Neymar)

Produktivitasnya di Dortmund sudah menjadi jawaban.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136