Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Evan Dimas dan Ilham Udin Akhirnya Gabung, Kelompok Suporter Selangor FA Angkat Suara

By Estu Santoso - Senin, 8 Januari 2018 | 10:49 WIB
Gelandang Evan Dimas (tengah) dalam sesi latihan Selangor FA di Bukit Jalil, Malaysia, Sabtu (6/1/2018).
Dok. Selangor FA
Gelandang Evan Dimas (tengah) dalam sesi latihan Selangor FA di Bukit Jalil, Malaysia, Sabtu (6/1/2018).

BOLASPORT.COM – Duo pemain Indonesia, Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn sudah gabung dengan Selangor FA sejak Jumat (5/1/2017). Kelompok suporter klub ini pun langsung mengutarakan harapan mereka kepada dua pemain itu.

Mereka diyakini dapat membantu Selangor FA kembali berjaya pada Liga Super Malaysia 2018.

Asa itu diucapkan Anak Selangor Fans Club (ASFC), salah satu kelompok besar supporter Selangor FA.

Presiden ASFC, Mohd Faizal Wahid mengharapkan dua pemain impor ini skuat berjulukan Gergasi Merah ke tahap lebih baik di liga.

(Baca juga: Uji Coba Klub Liga 1 Pekan Lalu - Sriwijaya FC Pesta Gol, Mitra Kukar Kalah Telak)

“Alhamdulillah, kami bersyukur masalah ini (terkait Evan Dimah dan Ilham Udin) dapat diselesaikan,” tutur Faizal Wahid, seperti dikutip BolaSport.com dari Sinar Harian.

”Terima kasih juga pada Persatuan Sepak Bola Selangor (FAS) yang bersungguh-sungguh mendapatkan dua pemain ini dan mereka menyelesaikan masalah dengan datang ke Indonesia.”


Penyerang Ilham Udin Armaiyn (kanan) dalam sesi latihan Selangor FA di Bukit Jalil, Malaysia, Sabtu (6/1/2018). (Dok. Selangor FA)

Diakui Faizal Wahid, ketidakpastian soal Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn sempat membuat ASFC cemas.

Sebab, isu perpindahan kedua pemain itu mendapat perhatian meluas selepas Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi sempat tak merestui mereka melanjukan karier di Malaysia.

(Baca juga: Terungkap, Gaji Pemain Klub Thailand Jauh Lebih Murah Dibanding Liga Malaysia)

Namun, FAS menembus Edy dan semua masalah selesai lalu Evan Dimas dan Ilham Udin bisa gabung Selangor FA.

”Kini,  ASFC berharap mereka cepat beradaptasi dengan corak dan taktikal yang diterap oleh pelatih (P Maniam),” ujar Faizal Wahid.

”Kami berharap mereka dapat memberi pengaruh bagus bagi Selangor,” katanya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Sinarharian.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Kata Mikel Arteta, Kai Havertz Minimal Cetak 20 Gol buat Arsenal Musim Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Villarreal
8
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Verona
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X