Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kecintaan Gennaro Gattuso kepada Si Kaki Kaca Arsenal

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 15 Maret 2018 | 19:15 WIB
Ekspresi pelatih AC Milan, Gennaro Gattuso, dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Europa kontra Ludogorets di Stadion San Siro, Milan, Italia, pada 22 Februari 2018.
MARCO BERTORELLO/AFP
Ekspresi pelatih AC Milan, Gennaro Gattuso, dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Europa kontra Ludogorets di Stadion San Siro, Milan, Italia, pada 22 Februari 2018.

Pelatih AC Milan, Gennaro Gattuso, menyanjung kemampuan gelandang Arsenal, Jack Wilshere, jelang laga leg kedua Liga Europa.

AC Milan akan melawat ke markas Arsenal, Emirates Stadium, Jumat (16/3/2018) pukul 03.05 WIB.

Menyongsong laga tersebut, Gennaro Gattuso sempat memuji Jack Wilshere, karena mencintai kemampuan sang pemain.


Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan (kedua dari kanan), merayakan golnya bersama Jack Wilshere dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Europa kontra AC Milan di Stadion San Siro, Milan, Italia, pada 8 Maret 2018. ( MARCO BERTORELLO/AFP )

"Saya ingat saat saya datang ke sini untuk bermain di turnamen pada tahun 2011," kata Gattuso saat ditanya tentang Wilshere, seperti dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Dia tidak terlalu cepat, tapi punya teknik bagus. Dia bisa membuat bola berlari dan tahu di mana harus menempatkannya. Dia bisa bermain baik sebagai pendukung striker dan playmaker," ucap pelatih berperawakan kekar itu.

Kendati Wilshere punya masalah pada aspek kebugaran, Gattuso tetap mengapresiasi kemampuan pemain asal Inggris tersebut.

Wilshere sering kali absen akibat mengalami cedera.

"Wilshere memiliki banyak masalah fisik dan merupakan pemain yang selalu saya hargai, tapi dia tidak biasa," tutur Gattuso menyanjung.

"Dia menggabungkan ketangguhan Inggris dengan teknik Spanyol. Aku sangat menyukainya," ujarnya.

Gattuso dihadapkan pada tugas berat dalam lawatan ke markas Arsenal tersebut.

(Baca Juga: 5 Top Scorer Liga Champions, Lionel Messi Dalam Kepungan Bintang Real Madrid)

Sebab, AC Milan membutuhkan kemenangan minimal 3-0.

Rossoneri juga bisa lolos dengan selisih dua gol dengan syarat mencetak minimal tiga gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X