Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Semenit Bobol Gawang Lawan, Penyerang Ini Jadi Pemain Singapura Pertama Cetak Gol untuk Klub Jepang

By Estu Santoso - Sabtu, 14 April 2018 | 23:19 WIB
Aksi penyerang asal Singapura, Adam Swandi saat membela Albirex Niigata yang menjamu DPMM FC Brunei pada laga Singapore Premier League 2018 di Stadion Jurong Timur, Sabtu (14/4/2018) malam.
facebook.com/SingaporePremierLeague/photos
Aksi penyerang asal Singapura, Adam Swandi saat membela Albirex Niigata yang menjamu DPMM FC Brunei pada laga Singapore Premier League 2018 di Stadion Jurong Timur, Sabtu (14/4/2018) malam.

0.

Dua gol yang tercipta pada laga di Stadion Jurong Timur terjadi pada awal babak pertama.

Bahkan, gol pertama Albirex Niigata terjadi saat laga baru jalan semenit.

Gol ini dicetak penyerang berusia 22 tahun asal Singapura, Adam Swandi.

(Baca juga: Keren, Adik Perempuan Teerasil Dangda yang Cantik Ini Loloskan Thailand ke Piala Dunia Wanita 2019)

Adam jadi pemain asing bagi klub asal Jepang yang beberapa musim terakhir berkompetisi di Negeri Singa ini.

Aturan anyar Liga Singapura dengan format Singapore Premier League, klub asing yang berkompetisi di negeri mereka harus menyertakan miniam dua pilar lokal U-23.

Selain Adam, Albirex Niigata juga mengontrak kiper lokal Shahul Rayyan untuk musim 2018.

(Baca juga: Eks Striker Mitra Kukar Tampil Bagus, Klub Australia Ini Menang dan Cetak Delapan Gol)

Untuk gol kedua Albirex Niigata pada laga ini dicetak pemain kelahiran Jepang yang berpaspor Jamaika, Wataru Murofushi.

Gol dari Wataru tercipta saat laga memasuki menit keempat.

Artinya, Albirex Niigata menang dengan dua gol yang tercipta saat laga belum berjalan sampai lima menit.

(Baca juga: Pemuda Berbakat Berusia 19 Tahun dan Berdarah Malaysia Ini Ikuti Jejak Zlatan Ibrahimovic Gabung Klub MLS)

Albirex Niigata merupakan juara S-League atau nama lama Liga Singapura dua musim terakhir, 2016 dan 2017.

Mereka juga sudah tiga tahun terakhir menjuarai Piala Singapura edisi 2015, 2016, dan 2017.

Klub yang ditangani pelatih Yuki Matsuda juga empat kali menjadi jawara Piala FA Singapura pada musim 2011, 2015, 2016, dan 2017.

(Baca juga: Bek Perseru asal Jepang Buat Bhayangkara FC Pulang dari Marora dengan Tangan Hampa)

Selain itu, klub dengan manajer orang asal Singapura, Koh Mui Tee ini juga tiga kali jadi pemenang Community Shield Singapura edisi 2016, 2017, dan 2018.

Selain memiliki klub satelit di Liga Singapura, ada tiga tim lain dengan hierarki sama ke Albirex Niigata yang berkompetisi di kasta kedua Liga Jepang atau J-League 2.

Ada Albirex Niigata Ladies yang merupakan tim putri mereka dan berkompetisi di Japan Women's Football League.

(Baca juga: Tiga Koneksi Anak dan Ayah untuk Klub Liga 1 2018 - Ada 'Pembelot', Penyempurna, serta Penerus)

Lalu, Japan Japan Soccer College adalah tim perguruan tinggi dan bertarung pada Hokushinetsu Football League.

Satu lagi adalah Albirex Niigata Barcelona yang berkompetisi pada Quarta Catalana, liga regional di Catalonia, Spanyol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : soccerway.com, facebook.com/SingaporePremierLeague
REKOMENDASI HARI INI

2 Klub Liga Top Eropa Incar Kevin Diks, Salah Satunya Tim Milik Orang Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136