Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Komentar Diego Simeone atas Insiden Pengusiran Dirinya

By Wisnu Nova Wistowo - Jumat, 27 April 2018 | 09:14 WIB
  Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, melakukan protes keras pada laga leg pertama semifinal Liga Europa melawan Arsenal di Stadion Emirates, Kamis (26/4/2018) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.
IAN KINGTON/AFP
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, melakukan protes keras pada laga leg pertama semifinal Liga Europa melawan Arsenal di Stadion Emirates, Kamis (26/4/2018) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.

Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, angkat bicara terkait insiden pengusiran dirinya di pertandingan melawan Arsenal.

Atletico Madrid berhasil terhindar dari kekalahan melawan Arsenal pada laga leg pertama semifinal Liga Europa di Stadion Emurates, Kamis (26/4/2018) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB, meski harus bermain dengan 10 pemain selama 80 menit.

Ya, kartu merah terhadap Sime Vrsaljko pada menit ke-10 dan diusirnya pelatih Diego Simeone memberikan kerugian ganda buat Atletico pada babak pertama.

Namun, tim besar Liga Spanyol tersebut sanggup bertahan setidaknya selama satu jam dari serangan bertubi-tubi yang digencarkan The Gunners, julukan Arsenal.

(Baca Juga: Arsenal Vs Atletico Madrid - Bukti The Gunners Sangat Tumpul di Babak Pertama)


Penyerang Arsenal, Alexandre Lacazette, mencetak gol ke gawang Atletico Madrid pada laga leg pertama semifinal Liga Europa di Stadion Emirates, Kamis (26/4/2018) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. ( IAN KINGTON/AFP )

Baru pada menit ke-61 Arsenal akhirnya bisa membongkar pertahanan Atletico lewat gol sundulan Alexandre Lacazette.

Namun, satu kesalahan yang dilakukan pemain Arsenal pada menit ke-82 berhasil dimanfaatkan maksimal oleh Antoine Griezmann menjadi gol.

Simeone diusir ke luar lapangan pada menit ke-13 laga tersebut usai dianggap melakukan protes keras terkait aksi tekel Hector Bellerin yang lolos dari sanksi.

(Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Europa - Arsenal Gagal Menang, Satu Kaki Olympique Marseille di Final)


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hype Supersport Tembus Perdelapan Final Yunnan 3X3 League Mohan Border Stop

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X