Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fernando Torres Kompak dengan Iniesta, Langsung Kalah di Kandang saat Lakoni Debut pada Liga Jepang

By Estu Santoso - Minggu, 22 Juli 2018 | 20:37 WIB
Fernando Torres bersama seragam barunya saat diperkenalkan klub Liga Jepang 1 2018, Sagan Tosu, 21 Juli 2018.
facebook.com/495527923859368/photos/
Fernando Torres bersama seragam barunya saat diperkenalkan klub Liga Jepang 1 2018, Sagan Tosu, 21 Juli 2018.

BOLASPORT.COM – Fernando Torres dan Andres Iniesta sudah merasakan hal baru dengan menjalani debut di Liga Jepang 1. Sayang, catatan negatif Iniesta pada laga Minggu (22/7/2018), juga dirasakan Torres.

Fernando Torres yang memilih meninggalkan Atletico Madrid akhir musim 2018-2019, memilih gabung klub papan bawah Liga Jepang 1 2018, Sagan Tosu.

Eks striker Liverpool FC dan Chelsea ini pun telah tiba di Jepang sejak pertengahan bulan ini untuk memulai petualangan dengan Sagan Tosu.

(Baca juga: Kalah Telak di Kandang, Warnai Debut Andres Iniesta di Liga Jepang)

Akhir pekan ini, Sagan Tosu menjamu Vegalta Sendai di Stadion Best Amenity.

Pada laga ini, gol tunggal penyerang tim tamu, Takuma Nishimura pada menit ke-87 menjadi mimpi buruk tuan rumah.

(Baca juga: Derbi Papua di Markas Perseru Tanpa Pemenang, Persipura Gagal ke Papan Atas)

Sagan Tosu pun kembali menelan kekalahan dan ini adalah catatan negatif kesembilan mereka.

Kini, tim yang ditangani pelatih asal Italia, Massimo Ficcadenti pun masih terdampar di zona degradasi.

(Baca juga: Pesan Penting Imam Nahrawi untuk Tenis Meja dari Tangerang Selatan)

Mereka ada di posisi 17 dari 18 klub Liga Jepang 1 2018 dan baru mengumpulkan 14 poin dari 17 laga.

Untuk partai terbaru Sagan Tosu, Ficcadenti memainkan bintang anyar mereka asal Spanyol, Fernando Torres.

(Baca juga: Tiga Pekan Menuju Asian Games 2018, Kekacauan Internal Menghantui Timnas U-23 Malaysia)

Torres masuk pada menit ke-50 menjadi suksesor Kyosuke Tagawa.

Sayang, Torres masih belum memberikan gol dan justru timnya tumbang di kandang.

(Baca juga: Minim Main Bersama Barcelona dan Gagal ke Piala Dunia 2018, Bek Kiri Ini Ditawar 422 Miliar Rupiah)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : soccerway.com, livescore.com
REKOMENDASI HARI INI

Persib Bandung Keluarkan Peringatan Keras Jelang Duel Lawan Persija

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X