Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Awasi Pemain PSG, Thomas Tuchel Kirim Mata-mata ke Tempat Dugem

By Ade Jayadireja - Kamis, 26 Juli 2018 | 04:58 WIB
Pelatih Borussia Dortmund, Thomas Tuchel, menghadiri konferensi pers di Dortmund, Jerman pada 10 April 2017 menjelang laga Liga Champions kontra AS Monaco.
PATRIK STOLLARZ/AFP
Pelatih Borussia Dortmund, Thomas Tuchel, menghadiri konferensi pers di Dortmund, Jerman pada 10 April 2017 menjelang laga Liga Champions kontra AS Monaco.

Sebagai pelatih baru Parsi Saint-Germain (PSG), Thomas Tuchel mulai menerapkan sejumlah peraturan baru untuk mendisiplinkan anak-anak asuhnya.

Thomas Tuchel baru dua bulan menjabat di PSG sejak diangkat pada Mei 2018.

Pelatih berusia 44 itu pun dihadapkan pada beragam karakter pemain, termasuk orang yang suka dunia gemerlap alias dugem seperti Neymar.

(Baca juga: Satu Kali Posting di Instagram, Cristiano Ronaldo Bisa Bayar Gaji Jokowi 2 Periode)

Sang nakhoda punya cara sendiri buat mengatasi hal tersebut.

Dikutip Bolasport.com dari France Football, Thomas Tuchel menjalin pertemanan dengan beberapa pemilik kelab malam di Paris.

Hal tersebut dilakukan guna memantau anak-anak asuhnya.

Ia juga meminta staf dari kelab tersebut untuk memberikan informasi andai ada pemain PSG yang berpesta sampai larut.

Bisa dikatakan, eks juru taktik Borussia Dortmund itu menyebar mata-mata.

(Baca juga: 5 Fakta Tentang The New Neymar Milik Barcelona)

Peraturan lainnya adalah tentang asupan.

Selain membatasi pasta, Tuchel juga melarang Neyamr dkk buat menkonsumsi minuman bersoda dan makanan cepat saji.

Apakah trik Tuchel berhasil buat mendongkrak prestasi PSG? Menarik untuk dinantikan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Timnas U-20 Indonesia Vs Yaman - Selangkah Lagi Garuda Nusantara Menuju Piala Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X