Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ICC 2018 - Babak I, Barcelona dan AC Milan Masih Buntu

By Sri Mulyati - Minggu, 5 Agustus 2018 | 08:16 WIB
Arthur Melo saat diperkenalkan sebagai pemain baru Barcelona
PAU BARRENA / AFP
Arthur Melo saat diperkenalkan sebagai pemain baru Barcelona

AC Milan menahan imbang Barcelona pada babak pertama laga International Champions Cup 2018 di Levi's Stadium, California, Amerika Serikat, Sabtu (4/8/2018).

Kedua tim sama-sama belum mampu menghasilkan gol selama 45 menit babak pertama.

Barcelona langsung tancap gas kala pertandingan baru berjalan satu menit.

Namun tendangan kaki kiri Munir El Haddadi masih mampu disetepis oleh Gianluigi Donnarumma.

Tendangan penjuru yang Barcelona dapatkan gagal mereka konversi menjadi gol.

(Baca Juga: Gelandang Kesayangan Jose Mourinho Ternyata Fan Liverpool)

Barcelona terus menguasai pertandingan meski AC Milan justru menjadi yang pertama mendapat peluang emas.

Umpan silang Suso mampu diterima dengan baik oleh Franck Kessie pada menit ke-12.

Kessie saat itu tidak terkawal oleh barisan pertahanan Barcelona.

Akan tetapi, Kessie terlalu lama mengontrol bola sehingga tendangannya hanya mengenai badan pemain bertahan lawan.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Lionel Messi Segera Kembali ke Barcelona, Joan Laporta Bisa Tebus Kesalahan Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X