Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menghitung Peluang Fabio Cannavaro Membuat Sejarah di Liga Super China

By Estu Santoso - Selasa, 30 Oktober 2018 | 16:49 WIB
Pelatih Guangzhou Evergrande, Fabio Cannavaro.
facebook.com/guangzhouhengda
Pelatih Guangzhou Evergrande, Fabio Cannavaro.

BOLASPORT.COM – Liga Super China 2018 tinggal menyisakan tiga laga lagi dan penentuan juara makin seru, termasuk peluang eks kapten timnas Italia, Fabio Cannavaro membuat sejarah.

Sejak setahun lalu, Fabio Cannavaro jadi pelatih jawara Liga Super China, Guangzhou Evergrande, dengan status suksesor Luiz Felipe Scolari.

Tugas ini merupakan yang kedua bagi eks bek tengah Parma dan Juventus itu, sebab pada 5 November 2014 sampai 4 Juni 2015, Cannavaro juga melatih klub ini.

Saat itu, Cannavaro tak mampu memberikan satu pun trofi bagi Guangzhou Evergrande dan dia digantikan Scolari.

(Baca juga: Berita Liga 2 2018 - PSS Sleman Jalani Fase 8 Besar dengan Bayangan Trauma)

Scolari saat jadi pengganti Cannavaro langsung on fire dan klub berusia 64 tahun itu menjuarai Liga Super China tiga kali 2015, 2016, dan 2017.

Lalu, klub ini juga jadi yang terbaik pada Piala Super China 2016 dan 2017 serta Piala FA China 2016 dan yang paling bergengsi jadi jawara Liga Champions Asia 2015.

Kini, Guangzhou Evergrande bersama Cannavaro baru memenangi Piala Super China 2018 dan mereka sudah tersingkir dari Piala FA China 2018.

Asa untuk tambahan trofi adalah kembali memenangi Liga Super China 2018.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com, soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

75 Anak-anak Antusias Ikuti Coaching Clinic Bersama Harlem Globtrotters di Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X