Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Neymar Dapat Pelajaran Berharga dari Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi

By Sri Mulyati - Rabu, 31 Oktober 2018 | 17:37 WIB
Selebrasi Neymar usai mengeksekusi tendangan penalti ke gawang Olympique Lyon pada pertandingan pekan ke-9 Liga Prancis di Stadion Parc de Princes, Minggu (7/10/2018) atau Senin dini hari WIB.
FRANCK FIFE / AFP
Selebrasi Neymar usai mengeksekusi tendangan penalti ke gawang Olympique Lyon pada pertandingan pekan ke-9 Liga Prancis di Stadion Parc de Princes, Minggu (7/10/2018) atau Senin dini hari WIB.

Pemain sayap Paris Saint-Germain, Neymar, terus ingin mengambil pelajaran dari dua megabintang sepak bola, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.

Menurut Neymar, kiprah Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi membuatnya terinspirasi untuk bisa menjadi pemain terbaik di dunia.

Neymar tak menganggap kedua megabintang tersebut sebagai saingan, melainkan guru yang bisa memberikan pelajaran berharga.

"Saya bermain bersama Messi dan bagi saya, ia merupakan pemain terhebat sepanjang masa dan juga idola saya," ujar Neymar seperti dilansir BolaSport.com dari The Players' Tribune.

Saat masih bekerja sama dengan Messi di Barcelona, Neymar mengaku belajar darinya setiap hari.

Neymar mengaku bahwa belajar dari Messi adalah hal yang mudah baginya.

"Belajar dari Messi membuat saya lebih kuat dan meningkatkan kapasitas saya di atas lapangan," kata Neymar.

Sementara Neymar juga mampu belajar dari Cristiano Ronaldo meski berhadapan sebagai lawan.

Baca Juga:

"Ronaldo adalah monster dan saya senang dan merasa terhormat berhadapan dengannya," ucap Neymar.

Untuk Ronaldo, Neymar mengaku bahwa ia butuh persiapan khusus saat hendak melawan Ronaldo.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

The Icon... syuperrr... . #fcbarcelona #juventus #lionelmessi #cristianoronaldo

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : theplayerstribune.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Suka Persaingan, Gelandang Borneo FC Optimis Masuk Skuad Final Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136