Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Johor Darul Takzim Duetkan 'Neymar' dan 'Messi' pada 2019

By Estu Santoso - Sabtu, 29 Desember 2018 | 19:57 WIB
Penyerang timnas U-23 Malaysia, Akhyar Rashid (18) mencoba melewati pemain timnas U-23 Uni Emirat Arab (UEA) pada uji coba di Stadion Shah Alam, Selangor, 10 Agustus 2018.
facebook.com/FAMalaysiaOfficial
Penyerang timnas U-23 Malaysia, Akhyar Rashid (18) mencoba melewati pemain timnas U-23 Uni Emirat Arab (UEA) pada uji coba di Stadion Shah Alam, Selangor, 10 Agustus 2018.

BOLASPORT.COM – Dua pemain lokal Malaysia dengan julukan Neymar dan Messi bakal bersatu di Johor Darul Takzim (JDT) pada 2019.

Dua pemain Malaysia ini adalah Safawi Rasid yang dijuluki Messi-nya Negeri Jiran dan Nyermar asal Kedah atas nama Akhyar Rashid, mereka bakal berpartner untuk Johor Darul Takzim.

Ketika Persatuan Sepak Bola Malaysia (FAM) dan manajemen Kedah FA (KFA) masih berbahas mengenai isu perpindahan Akhyar Rashid, JDT mengumumkan mereka sudah mengikat Akhyar Rashid.

(Baca juga: Berjuang di Liga Champions Asia 2019, Klub Malaysia Ini Rekrut Eks Bek Tengah Timnas U-23 Australia)

Perkembangan itu diumumkan akun resmi juara bertahan Liga Super Malaysia ini.

Sedikit berbeda dengan pengumuman pemain baru skuat Harimau Selatan sebelum ini, pengumuman pemain berusia 19 tahun itu dilakukan menerusi klip video pendek berdurasi 35 detik.

(Baca juga: Pelatih Klub Pertama yang Juara Liga Europa Teruskan Karier di Liga Super China)

Klip video bermula dengan pemain dengan wajah disamarkan yang menyarung jersey JDT membuka pintu ruang ganti dan kemudiannya tertera kata: ”Selamat Datang ke JDT.”

Lalu, video itu disusul dengan gambar Akhyar pada penghujung klip.

(Baca juga: Gelandang Jepang yang Pernah Mencetak Satu Gol di Liga Italia Memutuskan Pensiun)

JDT yang bakal ditangani Luciano Figueroa itu pun memiliki tiga muka baru untuk 2019.

Sebelumnya, mereka mendapatkan dua pemain impor yaitu eks bek Lazio asal Brasil, Mauricio dos Santos dan pemain tengah kelahiran Spanyol, Aaron Niguez.

(Baca juga: Terbaru dari Timnas Malaysia, Ini Nasib Tan Cheng Hoe yang Kontraknya Tinggal Hitungan Hari)

JDT pun bisa menduetkan peran Akhyar dengan Safawi Rasid pada Liga Malaysia maupun fase grup Liga Champions Asia 2019.

(Baca juga: Timnas Thailand Tetapkan Skuat Inti untuk Piala Asia 2019, tetapi Kiper Utama yang Bermain di Eropa Dicoret)

(Baca juga: Piala Asia 2019 di UEA, Timnas Vietnam Pilih Panaskan Mesin di Qatar)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Bharian.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Baik Hampiri Persib Jelang Lawan Asnawi dkk di ACL 2, Pencetak Gol ke Gawang Kevin Rey Mendoza Didepak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136