Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Madura United Ungkap Kelebihan Abdel

By Muhammad Robbani - Jumat, 4 Agustus 2017 | 18:30 WIB
Abdelkbir Khaerullah bersama Manajer Madura United, Haruna Soemitro.
Twitter
Abdelkbir Khaerullah bersama Manajer Madura United, Haruna Soemitro.

Madura United sangat berharap rekrutan baru tim yakni, Abdelkbir Khaerullah bisa memenuhi harapan tim.    

Abdel yang merupakan gelandang direkrut Madura untuk menggantikan posisi Boubacar Sanogo setelah kontraknya diputus.
 
Pelatih Madura Gomes de Oliviera mengungkap alasan merekrut pemain asal Maroko itu.
 
Dari beberapa pemain asing yang mengikuti seleksi, Gomes menilai Abdel sebagai salah satu yang terbaik.
 
"Ada beberapa pemain asing yang mengantre. Dia lebih siap dan full skill di kaki kirinya," jelas Gomes di Hotel Sultan, Jakarta, Selasa (2/8/2017).
 
"Kombinasi kakinya sangat baik dalam satu dua sentuhan. Tinggal dia harus adaptasi cara main kami secepatnya supaya bisa bermain," tambahnya.
 

Pelatih Madura Gomes de Oliviera di Hotel Sultan, Jakarta, Selasa (2/8/2017).(MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM)
 
Ditanya bagaimana akan memanfaatkan Abdel, Gomes hanya berharap pemain berusia 33 tahun itu bisa tampil maksimal bersama Laskar Sapeh Kerrab.
 
"Setiap pelatih punya cara melatih karena tekanan berbeda gaya permainan berbeda. Saya akan bicara supaya dia bisa maksimal pada setiap pertandingan," jelas pelatih berusia 54 tahun itu.
 
"Memang saat ini dia belum 100 persen fit. Kami akan bekerja soal itu supaya dia bisa cepat main," harapnya.
 
 


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X