Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persipura Respek kepada Persegres, tapi Tetap Incar Poin Penuh

By TB Kumara - Senin, 14 Agustus 2017 | 13:45 WIB
Pelatih Persipura, Wonderley Machado dan Silva Junior (kanan) saat sesi jumpa awak media di stadion Petrokimia Gresik, Minggu (13/8/2017)
TB KUMARA/JUARA.NET
Pelatih Persipura, Wonderley Machado dan Silva Junior (kanan) saat sesi jumpa awak media di stadion Petrokimia Gresik, Minggu (13/8/2017)

Persipura Jayapura datang ke Gresik dengan misi besar membawa poin penuh pada laga pekan ke-19 Liga 1 kontra Persegres Gresik United, Senin (14/8/2017) di Stadion Petrokimia Gresik.

Hanya, pelatih Persipura, Wonderley Machado dan Silva Junior, tetap respek pada tuan rumah yang dalam kondisi terpuruk.

"Kami menghormati Persegres, seperti menghormati tim lawan lawan," ucapnya dalam jumpa pers sehari sebelum pertandingan.

"Misi poin penuh tetap prioritas kami. Pemain dalam kondisi fit semua, kami sudah siap" ujar Wonderley.

Eks pelatih Persibo Bojonegoro ini berharap pertandingan berjalan dengan menarik, fair play, dan saling menunjukkan kemampuan masing-masing.

Namun, hasil positif di Gresik tetap menjadi prioritas utama Persipura,  tanpa memandang Persegres tim seperti apa sekarang.

"Saya berharap pertandingan nanti berjalan fair, enak ditonton. Tapi tidak lupa, misi utama kita tetap kemenangan," kata pelatih asal Brasil ini.

Wonderley melihat tuan rumah sangat bagus dan solid ketika bermain di hadapan Ultrasmania julukan suporter Persegres.

Untuk itu, dirinya menginstruksikan Boas Salossa Cs bermain menekan untuk secepat mungkin mencetak gol.

"Persegres tim solid, tentu mereka tidak ingin kalah di sini (stadion Petrokimia)," tuturnya. 

"Saya tetap memainkan permainan ofensif, secepat mungkin bikin gol" ucapnya.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X