Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Febri Haryadi Dirumorkan Dekat dengan Selangor FA, Bobotoh Mulai Bereaksi

By Irwan Febri Rialdi - Jumat, 25 Agustus 2017 | 21:33 WIB
Pemain Timnas U-22 Febri Hariyadi (kanan) sedang berduel dengan pemain Vietnam dalam pertandingan SEA Games 2017.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Pemain Timnas U-22 Febri Hariyadi (kanan) sedang berduel dengan pemain Vietnam dalam pertandingan SEA Games 2017.

Febri Haryadi semakin melecit namanya saat membela timnas Indonesia di SEA Games Malaysia 2017.

Pendukung Selangor FA ikut membujuk Febri agar bergabung dengan Selangor FA saat Febri bermain di Stadion Shah Alam dan Stadion MP Selayang, Malaysia.

Ketertarikan Selangor FA terhadap Febri juga dibenarkan oleh Andik Vermansyah.

Pemain timnas Indonesia senior ini menyebut kabar ketertarikan itu benar adanya.

"Febri sebelumnya sudah terkenal di Selangor FA saat bermain di Persib Bandung, para pendukung sudah menyuarakan lewat media sosial klub akan tetapi belum tahu manajemen ingin merekrutnya atau tidak," ujar Andik kepada BolaSport.com

(BACA JUGA: Sabtu Ini, Siapkan Waktumu untuk 2 Pertandingan Timnas Indonesia

Kabar ini pun mendapat respon oleh Bobotoh yang menyalurkan suaranya melalui kolom komentar akun resmi Persib Bandung, @persib_official.

Bobotoh dengan akun @ardi_faa ini ungkapkan ketidak inginan untuk kepergian Febri Haryadi dari Persib Bandung untuk Selangor FA.


Kolom komentar @persib_official(@persib_official)

Ketertarikan masyarakat Selangor terhadap Febri terbilang wajar.

Gemar melewati lawan dengan kecepatannya, Febri tampil luar biasa di SEA Games 2017 usai cetak gol indah dari jarak jauh ke gawang Kamboja yang mengantarkan Indonesia lolos ke babak semifinal.

Kemampuan Febri Haryadi akan diuji kembali saat Indonesia bertemu Malaysia di babak semifinal SEA Games 2017.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X