Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Irfan Bachdim, Stefano Lilipaly dan Sukadana Sudah Berada di Bali, Apakah Ini Keinginan dari Pelatih Bali United?

By Irwan Febri Rialdi - Minggu, 3 September 2017 | 11:44 WIB
Stafano Lilipaly, I Gede Sukadana dan Irfan Bachdim.
BaliUnited.com
Stafano Lilipaly, I Gede Sukadana dan Irfan Bachdim.

Irfan Bachdim, Lilipaly dan Sukadana sudah tiba di Bali pada Sabtu (2/9/2017) malam.

Tiga pemain tersebut langsung bertolak ke bandara setelah laga Timnas Indonesia kontra Fiji usai.

Mereka pun membuka peluang untuk tampil membela Bali United melawan Persela Lamongan pada Minggu (3/9/2017) malam nanti.

Namun kepastian apakah mereka akan bermain atau tidak, tentu sepenuhnya menjadi keputusan penuh dari tim pelatih Bali United.

Dilansir dari Baliunited.com, menurut pelatih kepala Bali United, Widodo Cahyono Putro, ia tidak akan memaksakan ketiga pemain tersebut langsung bermain lantaran akan melihat dulu kondisi mereka.

Baca juga: Lunas! Akhirnya Top Scorer Liga 1 Telah Penuhi Janjinya

"Yang jelas saya tidak akan memaksakan pemain yang sedang kelelahan karena akan sangat beresiko, apalagi pertandingan kedepan masih cukup banyak," ujar Widodo C Putro.

"Di tim ini kami tidak hanya mengandalkan satu dua orang pemain saja," imbuh Coach Widodo dalam sesi pre match press conference kemarin siang.

Bali United akan menjamu Persela Lamongan di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Minggu (3/9/2017) 18.30 WIB.


Editor : Andi Ernanda
Sumber : Baliunited.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Undian Piala Asia U-20 2025 - Timnas U-20 Indonesia Dikepung Dua Raksasa, Kembali Bertarung dengan Yaman di Fase Grup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X