Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mitra Kukar Vs Persija Jakarta - Comeback Sempurna Cetak Rekor Baru untuk Macan Kemayoran

By Stefanus Aranditio - Jumat, 8 September 2017 | 20:29 WIB
Tiga pemain asal Brasil yakni Bruno Lopes, Willian Pacheco, dan Reinaldo Elias da Costa di laga Persija Jakarta kontra Persiba Balikpapan, di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Sabtu (12/8/2017).
BOLASPORT.COM/FERI SETIAWAN
Tiga pemain asal Brasil yakni Bruno Lopes, Willian Pacheco, dan Reinaldo Elias da Costa di laga Persija Jakarta kontra Persiba Balikpapan, di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Sabtu (12/8/2017).

23 Liga 1, di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Jumat malam (8/9/2017) pukul 18:30 WIB (Live TV One)

Persija Jakarta memiliki rekor buruk ketika bertemu Mitra Kukar karena tidak pernah menang sejak tahun 2012.

Andritany berhasil menyelamatkan gawang Persija dari tembakan keras jarak jauh marquee player Mitra Kukar, M. Sissoko di menit ke-20

Legenda Persija Jakarta, Bambang Pamungkas masuk di menit 35, menggantikan Reinaldo da Costa yang mengalami cedera.

Mitra Kukar mendapatkan hadiah pinalti setelah Ismed Sofyan menjatuhkan Hendra Adi Bayauw di kotak pinalti Persija.

Marclei Cesar Chaves Santos berhasil mengkonversinya menjadi gol untuk Mitra Kukar di menit 41.

Hingga turun minum, skor 1-0 bertahan untuk keunggulan tim tuan rumah Mitra Kukar.

Memasuki babak kedua, Persija langsung bersemangat menyamakan kedudukan.

(Baca Juga: Mitra Kukar Vs Persija Jakarta - Marclei Cesar Caves Bawa Mitra Kukar Unggul di Babak Pertama)

Baru berjalan dua menit, Bruno Lopes berhasil mencetak gol dengan sundulan menyambut umpan Pablo Pacheco.

Bruno Lopes menjadi pemain Persija Jakarta pertama yang mampu mencetak gol di Stadion Aji Imbut, Tenggarong

Michael Yansen digantikan oleh Rohit Chand di menit 46.

Menit 51, pemain yang baru masuk, Rohit Chand mendapatkan peluang emas setelah menerima umpan dari Bambang Pamungkas, namun sepakannya masih dihadang mistar gawang.

Pemain Timnas U-22 Indonesia yang membela Persija, M. Hargianto terkena kartu kuning di menit ke-54.

Satu jam pertandingan, Ramdani Lestaluhu berhasil membalikkan kedudukan menjadi 2-1 untuk Persija setelah memanfaatkan bola muntah dari tembakan Bambang Pamungkas yang gagal diselamatkan Joice Sorongan.

Ramdani Lestaluhu harus ditarik keluar digantikan Amarzukih di menit 79 setelah mengalamai cedera.

Hingga peluit akhir pertandingan, pertandingan berakhir dengan skor 2-1 Persija menang tipis atas Mitra Kukar.

Kemenangan ini mengubah rekor pertemuan kedua tim, Persija Jakarta yang akhirnya menang atas Mitra Kukar sejak 2012.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Target Ketum PSSI Erick Thohir Buat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X