Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bali United Kunjungi Posko Pengungsian Gunung Agung, Ini Reaksi Coach Widodo

By Adif Setiyoko - Selasa, 3 Oktober 2017 | 15:32 WIB
Rombongan Bali United yang terdiri dari para pemain, staf pelatif, oficial dan sponsor mengunjungi posko pengungsian korban bencana Gunung Agung di Gor Suweca Pura, Klungkung,  Senin (2/10).
Baliutd.com
Rombongan Bali United yang terdiri dari para pemain, staf pelatif, oficial dan sponsor mengunjungi posko pengungsian korban bencana Gunung Agung di Gor Suweca Pura, Klungkung, Senin (2/10).

Rombongan tim Bali United menyempatkan diri hadir di tengah kesedihan yang menimpa pengungsi bencana Gunung Agung di Gor Suweca Pura, Klungkung, Senin (2/10/2017).

Rombongan yang terdiri dari pemain, tim pelatih, official serta sponsor ini tak hanya memberi sumbangan logistik dan merchandise, namun juga memberi dukungan secara moril terhadap para korban bencana.

Tim Bali United mengajak anak-anak korban bencana untuk bermain sepak bola di lapangan yang terletak di sektiar tempat pengungsian.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi Bali United, Pelatih Kepala Bali United, Widodo Cahyono Putro mengaku sangat tersentuh saat menyaksikan kondisi para pengungsi.

(Baca Juga: Indonesia Vs Kamboja - Sebelum Bertanding, Luis Milla Justru Minta Maaf pada Pelatih Kamboja, Ada Apa?)

"Pastinya saya pribadi sangat merasa sedih melihat kondisi para pengungsi saat ini," ungkapnya.

"Selain kondisi mereka, saya juga khawatir dengan kondisi pekerjaan mereka yang tidak bisa berjalan seperti biasa," ujarnya.

"Tadi saya sempat berbincang dengan mereka yang bermata pencahariaan sebagai peternak," tambahnya.

Coach Widodo juga berharap agar para pengungsi bisa cepat kembali seperti normal.

"Tentu kami berdoa agar musibah ini cepat berlalu agar pengungsi juga bisa cepat kembali menjalni aktifitasnya masing-masing seperti biasa lagi." pungkasnya.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : baliutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Masalah Mbappe Terlalu Kentara, Real Madrid seperti Dipenjara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X