Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persela Lamongan Vs Persib Bandung - Aji Santoso Simpan Pemain Ini Demi Hancurkan Mantan Timnya

By Stefanus Aranditio - Minggu, 22 Oktober 2017 | 11:26 WIB
Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso (kiri) bersama pemainnya Birrul Walidan saat jumpa pers laga kandang timnya kontra Persib Bandung di Sekretariat Persela, Sabtu (20/10/2017).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso (kiri) bersama pemainnya Birrul Walidan saat jumpa pers laga kandang timnya kontra Persib Bandung di Sekretariat Persela, Sabtu (20/10/2017).

Pelatih Persela Lamongan siapkan strategi khusus untuk jamu Persib Bandung, Minggu (22/10/2017).

Persela Lamongan akan menjamu Persib Bandung di pekan ke-31 Liga 1 di Stadion Surajaya Lamongan pada Minggu (22/10/2017) 15:00 WIB.

Menurut Aji Santoso pertandingan kali ini adalah laga hidup mati bagi laskar joko tingkir.

Dilansir BolaSport.com dari jatim.tribunnews.com, Aji Santoso telah menyiapkan satu pemain untuk menghancurkan pertahanan Persib Bandung.

Mantan pelatih Arema FC itu mengaku sengaja menyimpan Eka Ramdani di pertandingan terakhir lawan Borneo FC.

Eka Ramdani memang diistirahatkan Aji Santoso untuk disiapkan menghancurkan pertahanan Persib Bandung yang dikawal Ahmad Jufrianto.

"Kemarin lawan Borneo, saya sengaja menyimpan Eka Ramdani, setelah 5 menit babak kedua sudah saya ganti, tujuannya agar tidak terlalu lelah ketika lawan Persib. Tak dipungkiri Eka merupakan bagian dari taktik kami, sama juga dengan Agung dan Samsul," ujar Aji Santoso.

(Baca Juga: Kiper Borneo FC Nilai Ada yang Berbeda dari Persela Lamongan Pasca Ditinggal Choirul Huda)

Aji Santoso yakin Eka Ramdani tak akan mengecewakan Persela Lamongan nanti sore.

"Bagaimanapun juga dia mantan pemain Persib, pasti dia ingin memberikan penampilan yang maksimal," jelasnya.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : jatim.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Sporting Vs Man City - Uji Kelayakan Ruben Amorim sebagai Pelatih Anyar Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X