Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Penuhi Nazar Mencepak Rambutnya, Inilah Target Baru Pelatih Persela Lamongan Aji Santoso

By Adif Setiyoko - Senin, 23 Oktober 2017 | 16:28 WIB
Pelatih Persela Lamongan Aji Santoso memenuhi nadzarnya.
Media Officer Persela Lamongan
Pelatih Persela Lamongan Aji Santoso memenuhi nadzarnya.

Persela Lamongan telah memastikan diri lolos dari ancaman degradasi usai mengalahkan Persib Bandung 1-0.

Laga tersebut digelar di Stadion Surajaya, Lamongan, Minggu (22/10/2017).

Keberhasilan Persela untuk menggeser posisi Persib dan lolos dari cengkeraman degradasi membuat pelatih Persela, Aji Santoso tak henti-hentinya mengucap syukur.

Dilansir BolaSport.com dari suryamalang.tribunnews.com, Aji mengaku bersyukur dengan hasil yang diperoleh timnya.

"Kami telah kehilangan lima pemain pilar kami, Alhamdulillah para pemain bisa bermain maksimal dan meraih kemenangan," ujarnya.

(Baca Juga: Sempat Mencekik Douglas Packer, Irfan Bachdim Kirim Pesan Jelang Laga Barito Putera Vs Bali United)

"Kemenangan itu berhasil menyelamatkan kami dari ancaman degradasi," tutur Aji.

"Makanya saya memenuhi nazar saya dengan memotong pendek rambut saya sebagai wujud syukur," ucapnya.

"Untuk selanjutnya, kami akan memaksimalkan tiga laga yang tersisa," bebernya.

"Jika kami berhasil memenangi semua laga tersebut, bukan tidak mungkin kami akan merangsek menuju papan tengah," ucapnya menambahkan.

(Baca Juga: Dikalahkan Persela, Persib Bandung Catatkan Rekor Terburuk Sejak 1994)

Saat ditanya apakah ia akan membuat nazar lagi, Aji mengungkapkan jika dirinya belum membuat nazar.

"Untuk saat ini saya belum bernazar lagi jika Persela berhasil menembuh papan tengah," ujarnya.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : suryamalang.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X