Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiba Degradasi, Sunarto Belum Pastikan Kembali ke Arema FC

By Ovan Setiawan - Senin, 30 Oktober 2017 | 12:50 WIB
Aksi penyerang Persiba Balikpapan, Sunarto, saat melawan Arema FC dalam laga pekan ke-20 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (18/08/2017) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Aksi penyerang Persiba Balikpapan, Sunarto, saat melawan Arema FC dalam laga pekan ke-20 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (18/08/2017) sore.

Penyerang Persiba Balikpapan, Sunarto, belum memutuskan masa depan kepastian timnya turun ke Liga 2. Statusnya sebagai pemain pinjaman juga tidak menjadi garansi bagi Sunarto untuk memastikan diri kembali berkostum Arema FC untuk musim depan.

“Saya masih belum menentukan untuk musim depan, kita lihat saja nanti setelah kompetisi berakhir,” ujar Sunarto kepada Bolasport.com pada Senin (30/10/2017) pagi.

Meski masih menyisakan dua pertandingan lagi, Persiba dipastikan turun kasta setelah gagal menang atas Madura United di kandangnya sendiri Stadion Batakan, Balikpapan pada Minggu (29/10/2017).

(Baca Juga: Ada Hubungan yang Erat antara Gol Jamie Vardy dengan Start Mulus Para Pelatih Leicester City)

Dalam laga itu Persiba harus mengakhiri pertandingan dengan kekalahan dramatis 3-4 atas Madura United.

Raihan poin 23 tidak mampu menyelamatkan Persiba dari zona merah.

Mereka tak bisa lagi mengejar Semen Padang yang berada di zona aman dengan 32 poin.

(Baca Juga: Seusai MU Meraih Kemenangan, Gomes de Oliviera Sampaikan Ini untuk Persiba Balikpapan)

Sunarto tampaknya masih ingin konsentrasi untuk membela Persiba di dua pertandingan tersisa, mereka sudah ditunggu oleh Persela Lamongan di Stadion Surajaya Lamongan pada Minggu (5/11/2017).

Setelah itu Persiba akan menjalani laga penutup kompetisi menghadapi Mitra Kukar di Stadion Batakan pada Sabtu (11/11/2017).


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Egy Maulana Vikri Cetak Gol Usai Tak Masuk Line-up Timnas Indonesia, Dewa United Gasak Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X