Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mimpi Bobotoh Cilik untuk Hadapi Persija Jakarta Kini Menjadi Kenyataan

By Rara Ayu Sekar Langit - Jumat, 3 November 2017 | 13:44 WIB
Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar, saat mengikuti latihan tim.
BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar, saat mengikuti latihan tim.

Persib Bandung akan menjalani laga melawan Persija Jakarta pada Jumat (3/11/2017).

Pertandingan ini terasa spesial bagi Dedi Kusnandar gelandang Persib Bandung karena sudah menjadi impian baginya.

Dedi Kusnandar yang sejak kecil telah menjadi bobotoh mengaku selalu antusian saat melihat pertandingan Persib Bandung melawan Persija Jakarta.

"Saya sangat ingin memenangi pertandingan itu. Saat kecil, saya menjadi Bobotoh dan selalu antusias menonton pertandingan melawan Persija. Jadi, ini adalah laga yang saya impikan," kata Dedi Kusnandar dilansir BolaSport dari Kompas.com.

(Baca Juga:Peringkat Bulu Tangkis Dunia - Marcus/Kevin Tetap Jadi Nomor 1 dan Indonesia Mendominasi di Sektor Ganda Putra)

Bagi Dedi, lagi ini adalah yang kedua kalinya dia melawan Persija Jakarta.

Gelandang Persib Bandung itu menganggap pertandingan ini sebagai El Clasico ala Indonesia.

Pada pertandingan melawan Persija Jakarta, Dedi Kusnandar menyoroti duel head to headnya dengan Rohit Chand, pemain timnas Nepal yang mengancam di sektor tengah.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : wartakota.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Dio Zulfikri Jadi MVP Saat Tim Farhan Halim Raih Ranking Ke-4

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X