Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perseru Vs Borneo FC - Menang, Tim Tuan Rumah Kembalikan Semen Padang ke Zona Degradasi

By Segaf Abdullah - Sabtu, 4 November 2017 | 15:33 WIB
Logo Liga 1
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Liga 1

Perseru Serui berhasil menjaga peluang untuk bertahan di Liga 1.

Pada laga pekan ke-33 Liga 1, Perseru menjamu Borneo FC di Stadion Marora, Kepulauan Yapen, Sabtu (4/11/2017).

Perseru dalam misi wajib menang untuk menjaga kans lolos dari zona degradasi.

Sementara Borneo FC turun dengan pemain lapis kedua.

Pertandingan berjalan dengan tempo tinggi sejak menit pertama.

(Baca Juga: Kagum dengan Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez Ucap Janji Seperti Ini)

Baru menit keenam, Perseru unggul lewat tendangan penalti gelandang asal Jepang, Ryutaro Karube.

Gol tersebut menjadi torehan kelima sang pemain sejak direkrut Perseru pada putaran kedua.

Semenit berselang, Borneo FC mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 via sumbangan Febri Hamzah.

Tiga gol terjadi menjelang paruh pertama berakhir.

Perseru unggul lagi pada menit ke-43 melalui Silvio Escobar.

(Baca Juga: Andik Vermansah Merapat ke Bali United Musim Depan?)

Febri kembali menyetarakan skor untuk Borneo FC pada menit tambahan babak pertama.

Skor imbang 2-2 tidak bertahan lama, Escobar mencetak gol keduanya dalam laga ini dan menutup laga paruh pertama dengan skor 3-2.

Tidak ada tambahan gol pada babak kedua. Skor 3-2 bertahan hingga peluit akhir ditiupkan wasit Thoriq Alkatiri asal Karawang.

Dengan hasil ini, Perseru untuk sementara menyalip Semen Padang di urutan ke-16 sekaligus keluar dari zona degradasi dengan 34 poin.

Adapun pada malam nanti, Semen Padang bakal menghadapi Arema FC di Stadion Kajuruhan, Kabupaten Malang.

Sementara itu, Borneo FC tertahan di posisi kedelapan dengan 46 poin.

HASIL PERTANDINGAN

Perseru Serui 3-2 Borneo FC (Ryutaro Kurabe 6' [pen], Silvio Escobar 43', 45'+1; Febri Hamzah 7', 45')

SUSUNAN STARTER

Perseru (3-5-2): 20-Sukasto Efendi; 38-Tonny Roy Ayomi, 95-Kalvin Yopi, 2-M Zaenuri; 14-Ronaldo Meosido, 8-Farid Wajdi, 12-Lukas Mandowen, 22-Arthur Bonai, 10-Ryutaro Kurabe; 99-Mariando Uropmabin, 9-Silvio Escobar

Pelatih: Agus Yuwono

Borneo FC (4-4-2): 97-Nadeo Argawinata; 81-M Rizky Yusuf, 72-Firdaus Ramadhan, 32-Leonard Tupamahu, 31-Arthur Irawan; 88-Abdul Aziz Luthfi Akbar, 77-Jefri Kurniawan, 33-Wahyudi Hamisi, 78-Riswan Yusman; 23-Dinan Javier, 25-Febri Hamzah

Pelatih: Iwan Setiawan

Wasit: Thoriq Alkatiri (Karawang)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Maarten Paes Absen Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024, Rafael Struick Absen di Fase Grup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X