Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Klaim Umuh Muchtar soal Gol Ezechiel yang Sah dari PP dan Wasit Cadangan

By Fifi Nofita - Sabtu, 4 November 2017 | 18:49 WIB
Para pemain Persija dan Persib berdiri di pinggir lapangan pada laga Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (3/11/2017).
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Para pemain Persija dan Persib berdiri di pinggir lapangan pada laga Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (3/11/2017).

Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar menilai wasit Evans Shaun Roberts mengambil keputusan yang keliru. Karena, sang pengadil tidak menganggap bola sundulan Ezechiel N'Douassel ke gawang Persija Jakarta sebagai gol.

Padahal dari pandangannya dan informasi yang disampaikan oleh pengawas pertandingan (PP) dan wasit cadangan, bola terebut sudah masuk dan menjadi gol.

Namun menurut PP dan wasit cadangan, keputusan tetap ada di tangan Evans Shaun Roberts yang memimpin langsung pertandingan di Stadion Manahan, Solo, Jumat (3/11/2017).

(Baca juga: Cetak Gol dengan Cara 'Gila', Eks Striker Mitra Kukar Bawa Timnya Pesta di Liga Australia)

”Harusnya PP yang bertanggung jawab, saya tanya soal gol dan sah,” tutur Umuh Muchtar.

”Saya juga tanya wasit cadangan dan dia jawab, itu gol murni. Tetapi, dia bilang saya bikin surat (protes) saja setelah pertandingan," katanya di Bandara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Sabtu (4/11/2017).

Umuh menambahkan, sempat meminta kepada pengawas pertandingan untuk mengganti wasit pada babak kedua.

(Baca juga: Kualifikasi Piala Asia U-19 2018 - Bintang Masa Depan Thailand Cetak Hat-trick, Jepang Pesta Tujuh Gol)

Karena di babak pertama, wasit dinilai tidak bisa memimpin pertandingan dengan baik.

Namun, keingingan tersebut tidak dipenuhi. Persib pun akhirnya kembai melanjutkan pertandingan tersebut dengan harapan kinerja Evans bisa lebih baik.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Laga Semifinal Jonatan Christie Aneh, Kelakuan Hakim Garis Tuan Rumah Disebut Memalukan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X