Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut Egy Maulana Vikri dan Cerita Delapan Detik Bersama Timnas U-23

By Ramaditya Domas Hariputro - Kamis, 16 November 2017 | 21:31 WIB
Pemain Timnas U-19 Egy Maulana Vikri saat Suriah U-23 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis (16/11/2017)
BOLASPORT.COM/HERKA YANIS
Pemain Timnas U-19 Egy Maulana Vikri saat Suriah U-23 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis (16/11/2017)

Bintang Timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, jalani debutnya bersama Timnas U-23 dalam laga uji tanding melawan Suriah, Kamis (16/11/2017).  

Top scorer Piala AFF U-19 2017 itu mengawali pertandingan dari bangku cadangan.

Ia masuk untuk menggantikan Septian David Maulana pada menit ke-75.

(Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - 7 Pemain Masuk Radar, Arema FC Menjadi Tim Paling Getol)

Namun, catatan debut pemain asal Medan tersebut bersama Timnas U-23 tak begitu apik.

Striker 17 tahun tersebut hanya melepaskan lima kali operan sepanjang 15 menit merumput.

Bahkan, pada sentuhan pertamanya, Egy hanya menguasai bola selama delapan detik.

Hal ini tentu tak seperti biasanya di mana pemain yang akrab dengan sebutan 'Egy Messi' itu piawai dalam menguasai bola.

Terlebih, sepanjang 15 menit merumput Egy pun tak sekalipun memberi ancaman berarti ke gawang Timnas U-23 Suriah.

Namun, Egy masih bisa memperbaiki catatannya. Hal itu dapat terjadi jika Egy kembali dipercaya pada dua uji coba selanjutnya.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X