Firza sendiri hampir pasti lolos seleksi dan mendapatkan kontrak.
Wajah tegang pelatih PSMS Medan, Djadjang Nurdjaman saat mendampingi timnya melawan Kalteng Putra pada laga perdana Grup X 8 Besar Liga 2 musim 2017 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Kamis (9/11/2017). (FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM)
Hal itu diakui langsung oleh pelatih Djadjang Nurdjaman.
"Firza belum pasti, tetapi peluang dia sudah 90 persen," kata sosok yang akrab disapa Djanur tersebut.
Selain Firza, PSMS Medan cukup rajin belanja untuk menjalani Liga 1 2018.
Salah satunya, tim asuhan Djadjang Nurdjaman baru mendatangkan pemain asal Senegal, Cheikha Sy.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Anju Christian Silaban |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar