Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Batal Mengontrak Pemain Timnas Afghanistan

By Muhammad Robbani - Senin, 1 Januari 2018 | 18:44 WIB
Faysal Shayesteh (kostum merah), menjalani seleksi bersama Persija Jakarta, di Lapangan Sutasoma, Halim Perdana Kusuma, Kamis (21/12/2017).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Faysal Shayesteh (kostum merah), menjalani seleksi bersama Persija Jakarta, di Lapangan Sutasoma, Halim Perdana Kusuma, Kamis (21/12/2017).

Pupus sudah harapan pemain timnas Afghanistan, Faysal Shayesteh untuk memperkuat Persija Jakarta.

Agen Faysal Shayesteh, Himawan Basya Giawarman mengindikasikan bahwa kliennya itu kecil kemungkinannya untuk dikontrak Persija.

Basya menduga bahwa pemain berusia 26 tahun itu tak cocok dengan kriteria pemain asing yang sedang dicari tim Ibu Kota.

(Baca juga: Kaleidoskop 2017 - 7 Top Scorer Liga Utama Asia Tenggara, Mirisnya Hanya Satu Pemain Lokal)

"Sepertinya, Faysal tak akan diambil Persija. Bukan karena kualitasnya, tetapi karena tak cocok dengan rencana dan strategi Teco (sapaan akrab pelatih Stefano Cugurra)," kata Basya.

Dalam dua kali kesempatan bermain dalam laga uji coba, Faysal ditempatkan sebagai pemain tengah.

Pemain kelahiran tahun 1991 itu diturunkan Persija melawan MC Utama, Rabu (27/12/2017), dan Persika Karawang, Sabtu (30/12/2017).

Teco menempatkan Faysal di tengah karena sedang mencari pengganti Rohit Chand yang tak lagi memperkuat Persija.

Padahal, Faysal merasa lebih handal ketika dimainkan sebagai sayap kiri.

"Shayesteh bagus bermain di sayap kiri. Sepertinya, Teco cari pemain Asia untuk posisi lain," ujar Basya.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Karena Hal Ini, Lamine Yamal Bisa Menangi Ballon d'Or di Masa Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X