Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Lokasi TC Favorite Klub Peserta Liga 1, Salah Satunya Terbang ke Malaysia dan Tantang Raksasa Negeri Jiran

By Irwan Febri Rialdi - Selasa, 2 Januari 2018 | 22:16 WIB
TC lima klub Liga 1
BOLASPORT.COM
TC lima klub Liga 1

Beberapa klub Liga 1 mulai mempersiapkan diri, salah satunya langkah yakni dengan menggelar TC (training center) di luar kota.

Dari data yang dihimpun BolaSport.com hingga Selasa (2/1/2018), setidaknya ada lima klub yang memiliki agenda TC di luar kota.

(Baca Juga: Persib Bandung Perkenalkan Victor Igbonefo dan Bojan Malisic Besok)

1. Persib Bandung


Persib Bandung menjalani dua uji coba di Yogyakarta(GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM)

Klub asal kota Kembang itu memilih Yogyakarta atau lebih tepatnya Universitas Negeri Yogyakarta sebagai lokasi TC.

Dibawah arahan pelatih baru, Mario Gomez, Persib Bandung telah melaksanakannya sebelum pergantian tahun.

Tercatat, skuat Maung Bandung mengadakan TC di Yogyakarta pada 22-29 Desember 2017.

2. Borneo FC


Suasana setelah Borneo FC meraih kemenangan atas Persela Lamongan(instagram.com/lerby12)

Klub asal Kalimantan Timur itu juga akan melakukan TC di Yogyakarta.

Borneo FC akan fokus meningkatkan kondisi fisik para pemainnya sebelum Liga 1 musim 2018 bergulir.

Rencananya, Lerby Eliandry dan kolega memulai TC pada 7-30 Januari 2018.

3. Barito Putera


Barito Putera sesaat sebelum bertanding.(LIGA INDONESIA)

Klub asuhan Jacksen F. Tiago ini memilih Malang sebagai lokasi TC.

Barito Putera dikabarkan akan memulai TC pada Rabu, 3 Januari 2018.

4. PSM Makassar


PSM Makassar(TRIBUN TIMUR)

Meski sempat ada insiden kurang terpuji ketika menjamu Bali United di Stadion Andi Mattalatta beberapa waktu lalu sepertinya tak menimbulkan masalah bagi kedua tim.

Kini Ferdinand Sinaga Cs bakal melakukan TC di Bali.

TC tersebut bakal berlangsung mulai 5-15 Januari 2018.

Terkait agenda latihan PSM Makassar, pelatih Bali United, Widodo C Putro tak mempermasalahkan.

Bahkan untuk keamanan dan kenyamanan PSM, pelatih asal Cilacap itu memperingatkan para pendukung Bali United untuk tidak menganggu anak asuh Roberts Rene Alberts selama di Pulau Dewata.

5. Mitra Kukar


Gelandang Bayu Pradana (kanan) dalam sebuah sesi latihan Mitra Kukar pada 2017.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Klub berjuluk Naga Mekes ini melakukan terobosan dengan memilih Malaysia sebagai lokasi TC.

Mitra Kukar akan mengadakan TC di negeri Jiran mulai 5-15 Januari 2018.

Tak hanya itu, Bayau Pradana Cs juga akan menjajal kekuatan jawara Malaysia, Johor Darul Ta'zim.

Laga uji coba itu pun diagendakan pada 7 dan 10 Januari 2018.

(Baca Juga: 5 Fakta Menarik M. Ridhuan, Pemain Fenomenal yang Didatangkan Borneo FC)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

3 Pemain Dipastikan Batal Perkuat Timnas Indonesia di Bali untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X