Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Liga Champions Asia, Widodo Cahyono Putro Punya Permintaan Khusus pada Luis Milla

By Irwan Febri Rialdi - Rabu, 3 Januari 2018 | 08:47 WIB
Pelatih Bali United, Widodo C Putro, ikut ambil bagian dalam acara Tribute Choirul Huda yang menampilkan laga antara Persela Lamongan melawan Timnas All Star yang berakhir dengan skor 1-0 di Stadion Surajaya Lamongan, Jawa Timur, Rabu (15/11/2017) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pelatih Bali United, Widodo C Putro, ikut ambil bagian dalam acara Tribute Choirul Huda yang menampilkan laga antara Persela Lamongan melawan Timnas All Star yang berakhir dengan skor 1-0 di Stadion Surajaya Lamongan, Jawa Timur, Rabu (15/11/2017) malam.

Pelatih Bali United, Widodo Cahyono Putro memiliki permintaan khusus kepada pelatih timnas Indonesia, Luis Milla.

Permintaan tersebut terkait dengan gelandang Bali United, Stefano Lilipaly dan Irfan Bachdim.

Kedua pemain tersebut mendapat penggilan untuk memperkuat timnas Indonesia pada uji coba kontra Islandia yang bakal terlaksana 11 dan 14 Januari 2018.

Namun karena adanya kebutuhan dari Bali United, Widodo Cahyono Putro meminta kebijakan khusus Luis Milla.

(Baca juga: Klub Ini Bisa Kena Sanksi FIFA, Hal Itu Terkait dengan Calon Bek Asing PSMS Medan)

Pelatih asal Cilacap itu berharap kedua pemainnya diizinkan pulang pada uji coba yang kedua.

Hal ini lantaran Bali United akan tampil pada laga pertama Kualifikasi Liga Champions Asia pada 16 Januari 2018.

"Ini soal Lilipaly dan Bachdim yang ke timnas," ujar Widodo C Putro seperti dikutip BolaSport.com dari Tribun Bali, Selasa (2/1/2018).

(Baca juga: Aksi Klub-klub Liga Singapura Layak Dicontoh, Pasca Ada Aturan Pembatasan Usia Pemain di Kompetisi Lokal)

"Saya berharap pada pertandingan uji coba kedua kontra Islandia 14 Januari, ada ada kebijaksanaan dari coach Luis Milla," tuturnya.


Editor : Estu Santoso
Sumber : Tribun Bali
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Tembus Ranking 50 Besar Dunia, Media Vietnam: Target Mustahil

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X