Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rohit Chand Bicara Tentang Jadwal Persija dengan Timnas Nepal

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 4 Januari 2018 | 17:05 WIB
Pemain Persija Jakarta, Rohit Chand.
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Pemain Persija Jakarta, Rohit Chand.

Gelandang Rohit Chand sudah resmi menjadi pemain asing ketiga Persija Jakarta untuk kompetisi musim 2018. 

Namun, ada rasa khawatir yang saat ini dirasakan Persija dikarenakan Rohit Chand bisa saja meninggalkan klub kebanggaan The Jakmania itu untuk membela timnas Nepal.

Rohit merupakan pemain penting bagi timnas Nepal saat melangsungkan pertandingan internasional setiap bulan.

Pemain berusia 25 tahun itu sedikit berbicara tentang jadwal pertandingan timnas Nepal, apakah berbenturan dengan Persija atau tidak.

(Baca juga: Eks Gelandang Liverpool Berpeluang Jadi Pemain Keempat Mitra Kukar yang Berstatus Alumni Premier League)

Rohit belum tahu secara pasti kapan timnas Nepal itu menggelar pertandingan.

Namun yang pasti, mereka akan ada beberapa pertandingan yang digelar bersamaan dengan kompetisi Liga 1 2018.

"Sekarang, saya tak bisa berkata apa pun. Kami memiliki beberapa pertandingan, namun saya tidak bisa memastikan," ucap Rohit.

Sebelumnya, Rohit menjadi pemain asing lama Persija yang tidak ingin diperpanjang kontraknya dikarenakan ia akan absen sekitar 10 pertandingan dari laga Macan Kemayoran.

(Baca juga: Wow! Klub Elite Australia Buka Peluang untuk Pemain Indonesia karena Main di Liga Champions Asia)

Namun dikarenakan kompetisi Liga 1 2018 berlangsung pada akhir Februari sampai Oktober, Rohit diprediksi hanya absen sekitar tiga sampai lima pertandingan.

Tiga pemain seleksi seperti Isaka Cernak, Junior Timbo, dan Faysal Shayesteh sudah dicoba Persija, tetapi kualitasnya masih di bawah Rohit.

Hasilnya, manajemen Persija mengambil keputusan untuk mendatangkan kembali Rohit, meski harus menerima risiko yang ada nantinya.

(Baca juga: Kaleidoskop 2017 - 7 Top Scorer Liga Utama Asia Tenggara, Mirisnya Hanya Satu Pemain Lokal)

"Saya rasa itu sudah oke, tetapi tak bisa berkata lebih lanjut mengenai apa yang akan terjadi ke depan. Karena, semua tak bisa terprediksi," kata Rohit.

"Saya tak bisa berkata apa pun tentang hal di masa depan, tetapi sekarang kami sudah oke," ucap mantan pemain PSPS Pekanbaru itu mengakhiri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136