Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengungsi ke Magelang, Inilah Biaya Sewa yang Harus Dikeluarkan PSIS Semarang untuk Satu Pertandingan

By Adif Setiyoko - Kamis, 4 Januari 2018 | 17:11 WIB
Stadion Moch Soebroto Magelang
jogja.tribunnews.com
Stadion Moch Soebroto Magelang

Selama menjalani kompetisi Liga 1 musim 2018, tim promosi PSIS Semarang harus menggunakan stadion di luar kota lantaran kandang mereka, Stadion Jatidiri, tengah direnovasi.

Rencananya, PSIS Semarang akan menggunakan stadion Moch Subroto, Magelang, Jawa Tengah, sebagai homebase PSIS Semarang musim mendatang.

Pemerintah Kota Magelang, melalui Kepala Seksi Penataan Bangunan dan Lingkungan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Magelang, Wisnu Chrisna Hidayat, menyebut pihaknya tengah mengkaji penetapan tarif sewa Stadion Moch Subroto.

(Baca Juga: Ditinggal Pilar Tim, Simon McMenemy akan Mati-matian Pertahankan Pemain Asing Ini)

Wisnu menyebut bahwa pihaknya akan mengajukan tarif sewa stadion kepada manajemen PSIS Semarang sebesar Rp 12 juta untuk satu pertandingan.

Besaran tarif yang diajukan tersebut sesuai dengan Peraturan Daerah Nomor 18 Tahun 2011 Tentang Retribusi Jasa Usaha.

Kendati demikian, pihaknya akan menetapkan tarif global, karena waktu penggunaan stadion dalam jangka waktu satu tahun ke depan.

"Jika kami tentukan tarif per kali main tentu akan merepotkan," ujar Wisnu, dikutip BolaSport.com dari Jateng.tribunnews.com, Rabu (3/1/2017).

"Sementara penggunaan stadion direncanakan dalam jangka waktu setahun ke depan," ujarnya menambahkan.

Tarif secara global tersebut meliputi pertandingan, latihan hingga pertandingan ujicoba.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : jateng.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X