Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stefano Lilipaly Sebut Keuntungan Bali United Main di Kandang Melawan Tampines Rovers

By Muhammad Robbani - Minggu, 14 Januari 2018 | 12:42 WIB
Stefano Lilipaly saat latihan bersama Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (6/1/2108)
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Stefano Lilipaly saat latihan bersama Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (6/1/2108)

Pemain Bali United, Stefano Lilipaly ingin memanfaatkan sebaik mungkin laga kandang timnya melawan Tampines Rovers pada babak kualifikasi Preliminary round 1 Liga Champions Asia.

Bali United berkesempatan untuk menjamu wakil Singapura itu di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Selasa (16/1/2018).

"Percaya lah, setiap kali kami bermain di kandang maka akan selalu membuat terkejut pihak lawan," kata Lilipaly, dikutip BolaSport.com, dari laman resmi AFC.

"Bermain di kandang menjadi keuntungan besar buat kami, karena kami selalu bermain dengan 12 pemain dan suporter selalu memberikan sesuatu yang lebih," ucapnya.

(Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Islandia, Momen Bersejarah di SUGBK Malam Ini)

Pemain naturalisasi berdarah Belanda itu juga ingin mengharumkan nama Indonesia di kancah sepak bola internasional.

"Saya berharap kami bisa terus berkembang, apalagi kami adalah perwakilan Indonesia," kata mantan pemain SC Cambuur itu.

"Saat ini adalah momen yang sangat penting buat persepak bolaan Indonesia. Sekarang adalah waktunya untuk kembali menempatkan Indonesia ke peta persaingan," ucapnya.

Andai berhasil mengalahkan Tampines, Serdadu Tridatu akan menjalani laga away melawan tuan rumah Chiangrai United (Thailand), pada babak Preliminary round 2, Selasa (23/1/2018).

(Baca Juga: Sriwijaya FC Kembali Pesta Gol di Laga Uji Coba Kelima)

Shanghai SIPG akan menjadi lawan Bali United selanjutnya jika berhasil menyingkirkan Chiangrai United.

Tim yang diperkuat Hulk dan Oscar itu siap menjamu Bali United pada babak Play-off round, Selasa (30/1/2018).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com, the-afc.com
REKOMENDASI HARI INI

Eks Pemain Liverpool Tak Takut dengan Teror Suporter di SUGBK, Siap Hadapi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X