Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Resmi Dapatkan Sponsor Baru

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 14 Januari 2018 | 12:56 WIB
Para pemain Persija sukses merayakan kemenangan saat melawan Ratchaburi FC di Malaysia
PERSIJA.ID
Para pemain Persija sukses merayakan kemenangan saat melawan Ratchaburi FC di Malaysia

Perjuangan Persija Jakarta untuk kompetisi musim 2018 sangatlah padat.

Selain akan mengikuti kompetisi Liga 1, tim berjulukan Macan Kemayoran itu juga akan berpartisipasi di Piala AFC.

Jika PSSI menggelar Piala Indonesia untuk musim 2018, maka itu akan menjadi ajang ketiga bagi Persija di tahun ini.

Dengan banyaknya kompetisi yang akan diikuti Persija, tentunya tim asal Ibu Kota Indonesia itu juga membutuhkan dukungan dari pihak sponsor.

Manajemen Persija sedang mengupayakan agar banyak mendapatkan sponsor demi mendukung penuh perjuangan Bambang Pamungkas dkk untuk musim 2018.

(Baca Juga: Bojan Malisic Puji Rumput Indonesia Lebih Bagus daripada di Hong Kong)

Setelah mendapatkan dukungan dari Intersport dan Bank DKI, kini ada sebuah perusahaan yang akan menjadi sponsor Persija.

Perusahaan itu adalah PT Sido Muncul Tbk melalui produk Kuku Bima Energi.

Perusahaan asal Indonesia itu akan bekerjasama dengan Persija selama satu musim.

Kesepakatan kerjasama itu sangat disyukuri oleh manajemen Persija.

Direktur Utama Persija, Gede Widiade, mengucapkan rasa terima kasih kepada PT Sido Muncul Tbk yang memutuskan untuk bekerjasama dengan salah satu klub terbesar di Indonesia itu.

Gede sangat berharap dengan kerjasama ini bisa memuaskan untuk kedua belah pihak.

Rencananya untuk pemasangan logo Kuku Bima Energi, akan terpampang di atas logo Persija sampai kompetisi kasta tertinggi di Indonesia itu selesai musim ini.

(Baca Juga: Eks Pemain Sriwijaya FC Curi Hati Pelatih PSIS Semarang Subangkit di Sesi Latihan)

"Alhamdulillah Kuku Bima Energi sudah berpartisipasi di persepakbolaan yang nyata dalam rangka pembinaan sepak bola dan prestasi di klub ibukota," kata Gede.

"Semoga kerjasama ini bisa berlangsung jangka panjang dan saling menguntungkan," kata Gede menambahkan.

Sementara itu, Direktur PT Sido Muncul Tbk, Irwan Hidayat, mengatakan bahwa kerjasama ini sebagai dukungan penuh agar Persija bisa berjuang secara maksimal di semua kompetisi musim 2018.

Ia berharap Persija juga tidak akan mudah untuk menyerah apabila bertanding dalam suatu pertandingan.

"Hal baik datang kepada mereka yang percaya, sesuatu yang baik datang kepada mereka yang sabar, dan yang terbaik dari mereka tidak akan menyerah," kata Irwan Hidayat.

"Orang yang kuat tidak selalu menjadi orang yang menang, tapi mereka yang tidak menyerah ketika mereka kalah," kata Irwan Hidayat mengakhiri.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andi Ernanda
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X