Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raphael Maitimo Sampaikan Kalimat yang Mempertegas Kepergian Sergio Van Dijk dari Persib Bandung

By Akhir Mala - Selasa, 30 Januari 2018 | 10:44 WIB
Striker Persib Bandung, Sergio van Dijk, saat tiba di mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Selasa (15/8/2017).
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Sergio van Dijk, saat tiba di mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Selasa (15/8/2017).

Pemain naturalisasi Sergio Van Dijk dikabarkan telah hengkang dari Persib Bandung.

Dilansir BolaSport.com dari bobotoh.id, kabar tersebut semakin kencang dengan adanya nama Sergio Van Dijk tercatat sebagai pemain VV Pelikaan-S, klub asal Belanda.

Selain itu, unggahan Raphael Maitimo seolah membenarkan kepindahan Sergio Van Dijk dari Persib Bandung.

(Baca juga: Bali United Lolos 8 Besar Piala Presiden, Spaso Ingin Hadapi Mantan Klubnya)

Raphael menyampaikan salam perpisahan untuk mantan rekannya tersebut melalui instagram.

 

A post shared by Raphael Maitimo (@raphaelmaitimo) on

"Saya berharap yang terbaik untuk perjalanan baru kamu dalam karirmu! Terima kasih atas semua saran bagus yang kamu berikan kepada saya dan sebagai guru juga! Kamu adalah panutan bagi setiap atlet bagaimana menjalani hidupmua dengan benar sebagai seorang profesional! Sayangnya, saat ini kita tidak bisa bermain bersama musim lalu karena cedera yang kamu hadapi untuk waktu yang lama. Saya senang kamu benar-benar pulih dan melanjutkan perjalanan kamu di Belanda! Salah satu teman terbaik yang pernah saya temui di karir sepak bola saya! Indonesia akan merindukanmu saudara!" tulis Raphael Maitimo di instagram.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : Bobotoh.id, instagram.com/raphaelmaitimo
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X