Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diluar Lapangan, RD Punya Tradisi Khusus Tingkatkan Kekompakan Tim Sriwijaya FC

By Stefanus Aranditio - Senin, 5 Februari 2018 | 15:53 WIB
Pemain Sriwijaya FC bersiap memulai laga melawan Persib Bandung pada partai pembukaan Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM
Pemain Sriwijaya FC bersiap memulai laga melawan Persib Bandung pada partai pembukaan Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).

Memadukan 12 pemain baru dengan pemain lama yang bertahan menjadi pekerjaan rumah yang cukup berat untuk pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan.

Rahmad Darmawan yang pernah membawa Sriwijaya FC meraih double winner pada tahun 2007 didatangkan manajemen musim ini untuk membawa masa kejayaan itu kembali ke Bumi Sriwijaya.

Tentu ini menjadi tanggung jawab yang sangat besar RD (sapaan akrabnya) kepada masyarakat Sumatra Selatan yang mencintai Laskar Wong Kito.

Setelah dikontrak pada akhir November 2017, RD langsung melakukan pemusatan latihan dan serangkaian laga uji coba untuk menentukan formula yang tepat.


Pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan usai memimpin sesi latihan di Stadion Sriwedari, Solo, Sabtu (3/2/2018)(STEFANUS ARANDITIO/BOLASPORT.COM)

Dalam membangun kembali Sriwijaya FC, RD tak hanya fokus pada strategi di lapangan saja.

RD bersama tim pelatih serta manajemen juga membangun suasana kekeluargaan yang bisa membangun kekompakan antar pemain.

"Itu juga bagian yang terpenting dari team building, saya juga selalu membuat bagaimana suasana dalam tim, bisa cair satu sama lain bisa komunikasi tidak hanya di dalam lapangan," kata RD kepada BolaSport.com di Hotel Alana, Solo.

(Baca Juga: 4 Kiper Terbaik di Babak 8 Besar Piala Presiden 2018)


Pemain Sriwijaya FC berendam di kolam air panas Lembang, Bandung, untuk mempersiapkan laga penyisihan group A menghadapi PSMS Medan, Jumat (26/1/2018).(DOK SRIWIJAYA FC)


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jorge Martin Paling Edan, Marc Marquez Beri Pengakuan kepada 2 Pembalap di MotoGP Indonesia 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X