Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Mulai Nyaman, Pemain Anyar Persib Mengaku Tak Merasa Terbebani

By Rara Ayu Sekar Langit - Selasa, 6 Februari 2018 | 08:12 WIB
Muchlis Hadi Ning saat dikenalkan manajemen Persib di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (2/2/2018).
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Muchlis Hadi Ning saat dikenalkan manajemen Persib di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (2/2/2018).

Pemain anyar Persib, Muchlis Hadi Ning, mengaku terkesan dengan sambutan rekan setimnya dan bobotoh.

Seperti dilansir BolaSport.com dari persib.co.id, Muchlis merasa senang dengan sikap ramah dan terbuka pemain Persib kepada dirinya.

“Saya senang. Karena semua teman-teman dan senior menyambut saya dengan baik. Banyak juga bobotoh yang mendukung, begitu juga teman-teman,” kata Muchlis.

Muchlis juga sudah merasa lebih nyaman saat bermain di gim mini bersama pemain yang lain.

(Baca Juga: 80 Persen Tembakan Akurat Kaki Kiri Marko Simic Berbuah Gol buat Persija)

Pemain 21 tahun itu bahkan mencetak gol ke gawang Imam Arief.

Selain itu, Muchlis mengaku dirinya tidak merasa terbebani dengan ekspektasi bobotoh terhadap dirinya.

Muchlis justru merasa termotivasi dengan dukungan bobotoh yang di dapatkan.

Penggawa Maung Bandung ini juga mengatakan tidak ada masalah komunikasi dan dirinya mampu mengikuti arahan dari pelatih dengan baik.

“Tak ada masalah soal komunikasi. Saya bisa mengikuti,” tutur Muchlis.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136