Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arema FC Sudah Dua Kali Tersandung Kasus Regulasi Pemain Asing

By Ramaditya Domas Hariputro - Jumat, 16 Februari 2018 | 17:32 WIB
Gelandang asing Arema FC, Rodrigo Ost Santos, saat mengikuti latihan perdana bersama Arema FC di Lapangan Dirgantara Kabupaten Malang, Jawa Timur, Selasa (12/12/2017) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Gelandang asing Arema FC, Rodrigo Ost Santos, saat mengikuti latihan perdana bersama Arema FC di Lapangan Dirgantara Kabupaten Malang, Jawa Timur, Selasa (12/12/2017) sore.

Kasus yang menjerat Arema FC terkait verifikasi pemain asing jelang kompetisi resmi 2018 bukan yang pertama.

Baru-baru ini, playmaker berkebangsaan Brasil, Rodrigo Ost dos Santos didepak dari skuat berjulukan Singo Edan.

Merujuk pada surat hasil verifikasi PT Liga Indonesia Baru (LIB) terkait status pemain asing, Rodrigo belum memenuhi syarat.

Dalam surat itu menyebutkan, bahwa sang gelandang asal Brasil ini tidak mendapatkan rekomendasi tampil di kompetisi resmi Liga 1.

(Baca Juga: 5 Fakta Kesuksesan Bali United Tembus Babak Final Piala Presiden 2018)

Rodrigo dinilai tidak memenuhi persyaratan sebagai pemain asing karena tak pernah diturunkan oleh klub sebelumnya, Moto Club.

Dalam kabar yang beredar, tidak ada menit bermain yang tercantum dalam klub terakhir yang dibelanya di Campeonato do Brasileiro Serie C Brasil.

“Bukan karena klub terakhir yang menjadi persoalan, tetapi tidak ditemukan data mengenai menit bermain Rodrigo bersama tim tersebut. Kalau soal klub terakhir, tim itu tidak ada masalah,” tutur Media Officer Arema FC, Sudarmaji.

Sebelum Rodrigo, nyatanya ada lagi satu sosok yang juga berposisikan sebagai playmaker dan gagal gabung, yakni Felipe Bertoldo.

Pemain yang juga berkebangsaan Brasil itu dicoret dari skuat Singo Edan setelah mempersembahkan gelar Piala Presiden 2017.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mascherano Jadi Pelatih Inter Miami, Siap-Siap Lionel Messi dkk Minim Prestasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136