Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristian Gonzales Belum Siap Pensiun

By Suci Rahayu - Senin, 19 Februari 2018 | 14:13 WIB
Striker Madura United, Cristian Gonzales, membawa bola pada sesi latihan tim di Yogyakarta jelang laga Babak 8 Besar Piala Presiden 2018.
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Striker Madura United, Cristian Gonzales, membawa bola pada sesi latihan tim di Yogyakarta jelang laga Babak 8 Besar Piala Presiden 2018.

Keputusan Cristian Gonzales (41) mengambil lisensi kepelatihan memunculkan banyak spekulasi. Salah satunya, adalah beredarnya kabar bahwa bomber Madura United ini mulai berniat untuk pensiun sebagai pemain profesional.

Namun, spekulasi tersebut langsung disanggah oleh pihak Cristian Gonzales.

Mantan pemain Arema FC ini memastikan bahwa keputusan mengambil lisensi kepelatihan sama sekali tidak membuatnya ingin pensiun dari karir profesional dalam waktu dekat.

“Dulu Gonzales belum punya lisensi dibilang macam-macam, sekarang ambil lisensi juga diberitakan macam-macam. Tidak benar Gonzales ingin pensiun,” kata Manajer Cristian Gonzales, Eva Nurida Siregar.

Menurut Eva, yang juga istri Gonzales, menyebut ada beberapa motif mengapa Gonzales memutuskan bersedia mengambil linsensi kepelatihan C AFC.

 

(Baca Juga: Persija Vs Bali United - Ini Kompilasi Statistik Menarik Partai Final Piala Presiden 2018)

Salah satunya adalah karena dukungan dari pihak PSSI.

“Kami kan diminta oleh Pak Ketua [PSSI, Edy Rahmayadi] untuk ambil lisensi. Kami berjaga-jaga kalau diminta bantu di Timnas Indonesia untuk jadi motivator. Jadi, kami terima tawaran itu selagi ada kesempatan,” sambung Eva.

“Sama sekali tidak ada hubungannya bahwa Gonzales ambil linsensi karena ingin pensiun,” tegasnya.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136