Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Pelatih Baru Madura United Setelah Gomes De Oliveira, Ia Pernah Merebut 2 Gelar di Indonesia

By Rara Ayu Sekar Langit - Kamis, 1 Maret 2018 | 09:52 WIB
Manajer Madura United, Haruna Soemitro dan pelatih Milomir Selsija
www.instagram.com/maduraunited.fc
Manajer Madura United, Haruna Soemitro dan pelatih Milomir Selsija

Pasca pengunduran diri Gomes de Oliveira dari posisi pelatih Madura United, klub berjuluk Laskar Sape Kerap itu langsung merekrut penggantinya.

Madura United akan ditukangi oleh Milomir Seslija.

Hal tersebut ditulis oleh Madura United melalui akun instagram resminya, Kamis (1/3/2018).

"Selamat datang Milomir Seslija," tulis Madura United.

Pelatih asal Sarajevo, Bosnia and Herzegovina ini dikontrak Madura United selama satu musim.

Milomir Seslija akan langsung memimpin latihan Laskar Sape Kerap perdana pada Kamis (1/3/2018) sore.

Milomir Seslija termasuk sukses berkarier sebagai pelatih di Indonesia.

Ketika menangani Arema Malang (2016=2017), dia berhasil membawa klub itu meraih dua gelar.

Di bawah asuhannya, Arema juara Bali Island Cup 2016 dan Bhayangkara Cup 2016.

(Baca juga: Pelatih Tampines Rovers Mengaku Senang Berlaga di Indonesia, Ternyata Ini yang Terjadi di Sepak Bola Singapura)

"Tunjuk Milomir Seslija, sore ini akan pimpin latihan perdana Milo bersama Madura United," tulis akun
maduraunited.fc masih diunggahan yang sama.

Gomes de Oliveira mengundurkan diri beberapa jam sebelum Madura United meghadapi Persiba Balikpapan pada laga terakhir Grup B Piala Gubernur Kaltim 2018, di Stadion Batakan, Balikpapan, Rabu (28/2/2018), pukul 16.00 WIB.

Tim yang pernah dilatih Milomir Seslija
2001–2002 - Solunac Rastina
2002–2003 - Slavija
2004–2005 - SAŠK Napredak
2005–2007 - Velež Mostar
2007–2008 - Dhofar
2008–2009 - Seeb
2009–2010 - Rudar Kakanj
2011 - Arema Indonesia
2013 - Slavija
2013–2014 = Sabah FA
2016–2017 = Arema
2017–2018 - Persiba Balikpapan
2018-.... - Madura United

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hery Prasetyo
Sumber : instagram.com/maduraunited.fc
REKOMENDASI HARI INI

Man City Dibantai Tottenham, Pep Guardiola Catat Rekor Paling Memalukan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X