Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asisten Pelatih Bali United Bantah Kerenggangan Pemain Belanda dengan Lokal!

By Segaf Abdullah - Kamis, 8 Maret 2018 | 12:32 WIB
Skuat Bali United berpose sebelum melawan Thanh Hoa FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar Bali, Rabu (7/3/2018) sore WIB.
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Skuat Bali United berpose sebelum melawan Thanh Hoa FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar Bali, Rabu (7/3/2018) sore WIB.

Asisten pelatih Bali United, Eko Purdjianto, membantah adanya kerenggangan antara pemain berdarah Belanda dengan pemain lokal di tim berjulukan Serdadu Tridatu tersebut.

Aroma Belanda terbilang kental di Bali United.

Tim arahan Widodo Cahyono Putro ini diperkuat empat pemain berdarah Belanda, dua di antaranya ialah pemain naturalisasi.

Keempat pemain itu yakni: Irfan Bachdim, Stefano Lilipaly, Nick van der Velden, dan Kevin Brands.

(Baca Juga: Wawancara Eksklusif dengan Teco, Persija Bukan Super Simic FC!)

Ada pula tiga pemain eks Persib Bandung, yaitu Dias Angga Putra, Yandi Sofyan, dan Taufiq.

Lain lagi dengan putera daerah, antara lain: I Made Andhika Wijaya, I Gede Sukadana, hingga kiper Kadek Wardana.


Eko Purdjianto (kiri) memberi arahan kepada Abdurahman dkk saat sesi latihan di Lapangan Banteng, Seminyak, Minggu (7/5/2017) pagi.(YAN DAULAKA/JUARA.NET)

Walau demikian, Eko menyebut hubungan antar-pemain di Bali United berjalan baik.

"Tidak ada jarak yang terbangun. Bali United adalah keluarga. Tidak ada sebutan pemain bintang. Semua menjadi satu," ucap Eko Purdjianto kepada BolaSport.com, belum lama ini.

(Baca Juga: Serial Stadion Indonesia - Blusukan ke Stadion VIJ, Markas Lama Persija di Pemukiman Padat nan Kumuh Ibu Kota)

"Ini memang tugas kami sebagai tim pelatih. Kami melakukan pendekatan agar para pemain nyaman bermain dan tinggal di Bali," tutur mantan asisten pelatih timnas U-19 Indonesia itu.

Setidaknya, penegasan Eko tersebut terbukti saat Bali United mengalahkan wakil Vietnam, Than Hoa FC, dengan skor 3-1 pada laga ketiga Grup G Piala AFC 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis (8/3/2018).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X