Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar Pemain Asing Asia di Liga 1 Musim 2018, Negara 'Boy Band' Ini Paling Mendominasi

By Irwan Febri Rialdi - Sabtu, 24 Maret 2018 | 08:52 WIB
Oh In Kyun di Graha Persib, Jumat (5/1/2018).
FERDYAN.TRIBUNJABAR.CO.ID
Oh In Kyun di Graha Persib, Jumat (5/1/2018).

Liga 1 musim 2018 telah resmi bergulir. Laga Bhayangkara FC melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jumat (23/3/2018), menjadi partai pembuka.

Liga 1 musim 2018 pun memiliki banyak regulasi, salah satunya terkait kuota pemain asing Asia di setiap tim.

Sejauh ini, dari 18 tim peserta Liga 1 hanya Persebaya Surabaya dan Persipura Jayapura yang belum melengkapi kuota pemain asing Asia.

(Baca Juga: Statistik Memukau Vladimir Vujovic di Laga Perdana Liga 1, Persib Bandung Tak Menyesal?)

Selebihnya, sebanyak 16 tim telah memilih pemain asing Asia masing-masing.

Namun, pemain asing Asia dari negara yang dikenal banyak Boy Band, Korea Selatan sepertinya menjadi favorite.

Hal ini terbukti dengan jumlah pemain asal Korea Selatan yang mendominasi.

(Baca Juga: VIDEO - Persija Jakarta Bisa Saja Menang Jika Kesempatan Emas Ini Tak Dilewatkan)

Untuk lebih rinci, berikut BolaSport.com menyajikan daftar pemain asing Asia di Liga 1 musim 2018:

Team Asian Player  
Arema
 Ahmet Ataýew
 
Bali United
 Ahn Byung-keon
 
Barito Putera
 Aaron Evans
 
Bhayangkara
 Lee Yoo-joon
 
Borneo
 Azamat Baymatov
 
Madura United
 Nuriddin Davronov
 
Mitra Kukar
 Yoo Jae-hoon
 
Persebaya    
Persela
 Shohei Matsunaga
 
Perseru
 Kunihiro Yamashita
 
Persib
 Oh In-kyun
 
Persija
 Rohit Chand
 
Persipura    
PS TIRA
 Kim Sang-min
 
PSIS
 Akhlidin Israilov
 
PSM
 Bruce Djite
 
PSMS
 Dilshod Sharofetdinov
 
Sriwijaya
 Manuchekhr Dzhalilov


Editor : Husein Sanusi
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X